RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Minggu, 20 Juni 2021 - 16:29 WIB

Babinsa dan Tiga Pilar Senen Bagikan Masker Pasar Senen

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Senen – Babinsa Serda Sulisno dan Serda Nurohman anggota Koramil 03/Senen bersama Bhabinkamtibmas Polsek Senen, membagikan masker kepada pedagang dan pengunjung Pasar Senen, Minggu (20/6/2021) sore.

Hal ini dilakukan guna mencegah penularan Covid-19 dan memutus rantai penyebaran virus dari wilayah kecamatan Senen.

Baca Juga :  Prajurit Yonif MR 412 Kostrad Bangun Jembatan Gantung Penghubung Desa

Wadanramil 03/Senen Kapten Inf Latoif mengatakan, kegiatan pembagian masker tersebut bertujuan mencegah penularan virus Covid-19 dan memutus rantai penyebarannya dari wilayah Senen.

“Sinergitas Tiga Pilar dari Babinsa – Bhabinkamtibmas dan Satpol PP kecamatan Senen membagikan masker kepada pedagang dan pengunjung Pasar Senen,” ujarnya.

Baca Juga :  Koramil 02/TB Peringati HUT RI ke 76 Dilaksanakan Secara Virtual

Kegiatan ini, lanjut Wadanramil, sekaligus untuk membiasakan warga masyarakat dalam memakai masker. “Mari kita lawan Covid-19 dengan terus memakai masker, mencuci tangan dan menjaga jarak,” pungkasnya.

Syarip H
*Sumber Kodim 0501/JP BS*

Berita ini 15 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Generasi Milenial Menjadi Target Radikalisme

Nusantara

Kodim 0502/JU Salurkan Bantuan Tunai Untuk Pedagang Kaki Lima Dan Warung

Nusantara

Bangun Rutilahu Bagian Dari Program Satgas TMMD Ke-113 Kodim 0507/Bekasi

Headline

Ngerihhh….. Hanya Di Kota Bekasi Selama Bulan Puasa Tempat Hiburan Malam Dan SPA Buka

Headline

Relawan Pemimpin Indonesia (RAPI) Menggelar kegiatan dengan mengusung temu Beyond Tomorrow – Shaping Indonesia’s Future 5.0

Nusantara

WN 88 Sub Unit 01 DKI Jakarta Lakukan Rapat Internal Pertanggung Jawaban Panita Deklarasi Dan Pembentukan Divisi Divisi

Nusantara

Sambut HUT R.I Ke 78,DPP GPIB Gelar Senam Merdeka dan Pemeriksan Pap Smear Gratis

Nusantara

Babinsa Koramil 03 Senen Monitoring Vaksinasi Wilayah Binaan