RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Selasa, 25 Mei 2021 - 14:42 WIB

Babinsa Kelurahan Menteng Dampingi Tiga Pilar Datangi Warga Pulang Mudik

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta|Menindak lanjuti laporan Ketua RT 02/RW 04 bahwa adanya warga pulang mudik di wilayahnya sebanyak 23 orang pekerja bangunan bertempat di Jl. Madiun No.12 Menteng membuat Babinsa Kelurahan Menteng Sertu Suyitno dan Sertu Rimun bersana Tiga Pilar melaksanakan pengecekan di lokasi dimaksud.

Di tempat terpisah Danramil 01/Menteng Mayor Inf Endra Krismanto S.Pd, mengatakan kami akan selalu mendampingi Tiga Pilar untuk melakukan pemeriksaan warga pasca pulang mudik, demi memutuskan mata rantai penyebaran virus Covid-19.

Baca Juga :  Jumat Berkah Kostrad Berbagi

“Kami bersama Tiga Pilar mendatangi warga pasca mudik untuk mengecek hasil Swabnya, apabila tidak bisa menunjukkan hasil Swabnya kita arahkan untuk Swab di Puskesmas Menteng secara gratis”, jelas Danramil.

“Dilapangan kita lakukan cek huhu tubuhnya memakai thermo gun apabila di atas 37 derajat akan langsung dibawa untuk tes Swab Antigen di Puskesmas Menteng dan apabila hasilnya positif akan di isolasi sesuai arahan dari tim medis puskesmas”, urai Danramil.

Baca Juga :  Lanal Batam Gelar Sholat Idul Adha 1443 H/2022 M Serta Laksanakan Penyembelihan Hewan Qurban

Lanjut Danramil, “Mari kita jaga wilayah kita dari penyebaran virus Covid-19,dengan menerapkan protokol kesehatan dan kami berharap warga yang pulang mudik agar secara sadar melaporkan diri ke ketua RT untuk di data dan dilaporkan ke Kelurahan untuk mempermudah pelaksanaan tes Swab Antigen di Puskesmas secara gratis”.

Pelaksanaan Giat dipimpin oleh : Lurah Menteng Radius Prakasa, Babinsa, Bhabinkamtibmas, Satpol PP, FKDM, Ketua RT 07.

Syarip H
*Sumber Kodim 0501/JP BS*

Berita ini 21 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Kasad Resmikan Kolam Renang A.J. Mokoginta Seskoad

Nusantara

Kasad Resmikan Kolam Renang A.J. Mokoginta Seskoad
Personel TNI-Polri Lakukan Tracing dan Penyemprotan Disinfektan di Kabupaten Mimika

Nusantara

Personel TNI-Polri Lakukan Tracing dan Penyemprotan Disinfektan di Kabupaten Mimika
H. Ahmad Sucipto (Bang Bahar) Serahkan 15 Juta Bantuan Kemanusiaan Kepada Keluarga Pasien Muhamad Husen

Headline

H. Ahmad Sucipto (Bang Bahar) Serahkan 15 Juta Bantuan Kemanusiaan Kepada Keluarga Pasien Muhamad Husen
Yonbekang 2 Kostrad Laksanakan Pemeliharaan dan Perawatan Rutin Alat Materiil Satuan

Nusantara

Yonbekang 2 Kostrad Laksanakan Pemeliharaan dan Perawatan Rutin Alat Materiil Satuan
Lobang Bekas Galian Jargas PT Adhi Karya Kembali Telan Korban..

Aceh

Lobang Bekas Galian Jargas PT Adhi Karya Kembali Telan Korban..
Kebakaran Hanguskan Bangunan Pondok Pesantren Tahfizul Qur’an (PPTQ) Desa Dak Jaya Kec Binjay Hulu Kab Sintang

Daerah

Kebakaran Hanguskan Bangunan Pondok Pesantren Tahfizul Qur’an (PPTQ) Desa Dak Jaya Kec Binjay Hulu Kab Sintang
Pelda Supanto serta BKO Yon Mekanis 201/JY Monitoring Posko PPKM Mikro Tanah Abang

Nusantara

Pelda Supanto serta BKO Yon Mekanis 201/JY Monitoring Posko PPKM Mikro Tanah Abang
Rindam Jaya Dalam Menyelanggarakan Pendidikan Karakter lanjutan Bagi Murid Sekolah SMP, SMA, SMK Diponegoro 2.

Nusantara

Rindam Jaya Dalam Menyelanggarakan Pendidikan Karakter lanjutan Bagi Murid Sekolah SMP, SMA, SMK Diponegoro 2.