RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Rabu, 27 Juli 2022 - 06:55 WIB

Budidaya Kolam Bioflok Sebagai Alternatif Utama Dalam Mendobrak Ekonomi Keluarga Pada Masa Pensiun Prajurit Kodam Jaya

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Kodam _ jayakarta

Dengan penuh semangat, Peserta Penataran Budidaya Kolam Bioflok melaksanakan praktek pembuatan Kolam Bioflok yang di selenggarakan oleh PPAD (Persatuan Purnawirawan Angkatan Darat) bertempat di Rindam Jaya, Jln Raya Condet, Pasar Rebo, Jakarta Timur.
(Selasa, 26 Juli 2022).

Penataran Budidaya Kolam Bioflok diikuti 53 peserta, bertempat di Rindam Jaya mulai tanggal 20 Juli s.d. 02 Agustus 2022, dan saat ini sudah mulai memasuki tahap praktek pembuatan Kolam Bioflok dengan dipandu oleh dosen pengajar dari IPB.

Baca Juga :  Memperingati Hari Lahirnya Pancasila Koramil 06/KG Karbak Bersihkan Lingkungan

Budidaya ikan dengan metode ini bisa dijadikan peluang usaha yang sangat tepat saat ini, karena praktis dan ekonomis dilihat dari sisi permodalan, juga tidak memerlukan lahan yang luas. Namun dari segi keuntungan sangat menjanjikan sehingga cocok sekali dijadikan peluang usaha saat masa pensiun guna menyokong ekonomi keluarga.

Baca Juga :  Babinsa Mustikajaya Ikuti Apel Gabungan Tingkat Kecamatan

Berita ini 66 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Lanal Batam Dukung Serbuan Vaksinasi AKABRI 1999 Peduli

Nusantara

Lanal Batam Dukung Serbuan Vaksinasi AKABRI 1999 Peduli
Yonif Raider 509 Kostrad Tingkatkan Ketangkasan Prajurit Melalui Pembinaan Jasmani Militer

Nusantara

Yonif Raider 509 Kostrad Tingkatkan Ketangkasan Prajurit Melalui Pembinaan Jasmani Militer
Antisipasi Penyebaran Covid 19, Babinsa Jajaran Kodim 0507/Bekasi Bersama Tim Gabungan Terus Lakukan Penyekatan Arus Mudik Lebaran

Nusantara

Antisipasi Penyebaran Covid 19, Babinsa Jajaran Kodim 0507/Bekasi Bersama Tim Gabungan Terus Lakukan Penyekatan Arus Mudik Lebaran
Lakukan Around The Village, Babinsa Jatirahayu Bersama Nakes Kunjungi Warga Untuk Berikan Vaksinasi

Nusantara

Lakukan Around The Village, Babinsa Jatirahayu Bersama Nakes Kunjungi Warga Untuk Berikan Vaksinasi
Pra Migran ke Jepang, Bupati Sangihe Teken MOU dengan BP2MI

Aceh

Pra Migran ke Jepang, Bupati Sangihe Teken MOU dengan BP2MI
Terlindungi: Bhabinkamtibmas Polsek Menukung Gotong Royong Bersama Warga Semprot Disinfektan

Daerah

Terlindungi: Bhabinkamtibmas Polsek Menukung Gotong Royong Bersama Warga Semprot Disinfektan
Divif 2 Kostrad Gelar Komunikasi Sosial dengan Komponen Masyarakat di Desa Tambaksari Kabupaten Pasuruan

Nusantara

Divif 2 Kostrad Gelar Komunikasi Sosial dengan Komponen Masyarakat di Desa Tambaksari Kabupaten Pasuruan
Pangdivif 3 Kostrad Lepas Keberangkatan Satgas Pamtas Mobile Yonif Para Raider 431 Kostrad

Nusantara

Pangdivif 3 Kostrad Lepas Keberangkatan Satgas Pamtas Mobile Yonif Para Raider 431 Kostrad