RajaBackLink.com

Home / Aceh Timur / Daerah / Ekonomi

Jumat, 30 Mei 2025 - 22:14 WIB

Desa Lhok Seuntang Kecamatan Julok Sukses Bentuk Koperasi Merah Putih 

Saiful Amri - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com | Aceh Timur – Dalam menjalankan instruksi sebagaimana arahan Mentri desa dan instruksi Presiden Prabowo Subianto, Pemerintah Desa Lhok Seuntang Kecamatan Julok Kabupaten Aceh Timur, secara sah membentuk Koperasi Merah Putih (KMP) Kamis (29/05/2025).

Pembentukan koperasi merah putih dilaksanakan dalam Musyawarah Desa Khusus di ikuti Perangkat desa, masyarakat, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama dan Pendamping Desa, kegiatan ini dilaksanakan di Meunasah Desa Lhok Seuntang.

Hasil Musdesus menetapkan Yusra, sebagai Ketua Koperasi, Zulkifli sebagai wakil ketua bidang ke anggotaan, Zakaria, sebagai wakil ketua bidang Usaha, Nurjannah Sekretarisnya dan Nuramazani, sebagai Bendahara. Sedangkan Geuchik Desa Lhok Seuntang, menjabat sebagai Ketua Pengawas, anggota Saifuddin dan Abdurrahman Nurdin.

Baca Juga :  Dogecoin Diramal Bakal Meroket, Analis Klaim Peluang Reli 100%: Ini Alasannya!

Keuchik Desa Lhok Seuntang, Zulkifli menyampaikan, kegiatan ini adalah tindak lanjut dari Instruksi Presiden Republik Indonesia Nomor 9 Tahun 2025 tentang “Percepatan Pembentukan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih.

Baca Juga :  Pelaku Pedofilia DitangkapTim Resmob Polres Minsel

Pembentukan Koperasi Merah Putih sebagai upaya mewujudkan instruksi Presiden Prabowo Subianto yang menempatkan koperasi untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa melalui pemanfaatan potensi lokal secara maksimal serta menciptakan kemandirian ekonomi bagi masyarakat desa” Ucap Zulkifli.

Proses ini sendiri akan melibatkan seluruh elemen masyarakat Desa dan ini dapat menjadi contoh nyata pelaksanaan program nasional di tingkat Desa dan menjalin silaturahmi yang nyaman dan tentram, tutupnya.[]

Editor: Ayahdidien

Berita ini 46 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Ekonomi

DKV Creative Advertising BINUS UNIVERSITY & DOSS Tampilkan Kampanye Lingkungan Melalui Fotograf

Ekonomi

BINUS Online Dukung Peningkatan Kapasitas SDM di Era AI melalui Program University Connection

Berita Sumatera

Cek Fakfa : Bandar Narkoba Sal Alias Leh dan Su Alias Res Terkesan Tantang Dir Narkoba Polda Sumut Untuk Tangkap ?

Daerah

Dengan Melibatkan Masyarakat di ke-6 Jaga,Pemdes Tumpaan Laksanakan Pekerjaan Pengaspalan Jalan Perkebunan

Ekonomi

Sebanyak 1.188 Pelanggan Gunakan KA Batara Kresna pada Momen Libur Nasional Maulid Nabi

Ekonomi

SINAR MAS MENUJU DEKARBONISASI

Ekonomi

NTT Group Perluas “NTT Startup Challenge” untuk Tahun Kedua Secara Berturut-turut ~Bertujuan untuk Mengembangkan Usaha Bisnis Baru Melalui Kemitraan Startup di Asia Tenggara~

Ekonomi

Pelanggan Sebut Taksi Listrik Evista yang Terbaik