RajaBackLink.com

Home / Headline / Politik

Jumat, 12 Mei 2023 - 12:24 WIB

DPC PDI-P Muara Enim Serahkan Berkas Pendaftaran Bacaleg Ke KPUD. Baca Beritanya Di Sini 👈

Dadang Hariansyah - Penulis Berita

MUARA ENIM, SRIWIJAYATODAY.COM Pengurus Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrasi Indonesia Indonesia Perjuangan (PDI-P) Muara Enim serahkan berkas pendaftaran Bacaleg PDI-P ke Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPU-D) Muara Enim. Kamis, 11 Mei 2023.

Dikatakan Imam Mahmudi Sekretaris DPC PDI-P Muara Enim. Dirinya bersama tim pengurus DPC PDI-P Muara Enim kemarin sudah menyerahkan berkas pendaftaran kader Bacaleg PDI-P Ke kantor KPUD Muara Enim.

“Alhamdulillah semua berkas pendaftaran Bacaleg kader PDI-P sudah lengkap dan di terima oleh KPUD Muara Enim.

Berdasarkan instruksi Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDI-P. Kemarin kami sudah melakukan penyerahan berkas pendaftaran Bacaleg Ke KPUD. Dilakukan secara serentak di seluruh wilayah Indonesia”. Ungkap Imam.

Lebih lanjut dirinya juga menjelaskan bahwa dalam Pemilu 2024 mendatang Kabupaten Muara Enim mempunyai 5 Dapil. Dan untuk kader Bacaleg PDI-P sendiri kuotanya sudah terpenuhi sesuai dengan jumlah kursi.

“Untuk kuota Bacaleg PDI-P alhamdulilah sudah terpenuhi semua. Sebanyak 45 orang kader Bacaleg PDI-P dengan jumlah persentase keterwakilan perempuan 30% kader perempuan. Semuanya sudah terpenuhi bahkan ada Satu Dapil yang persentasenya lebih dari 30% untuk Bacaleg PDI-P kader perempuan”. Terang Imam kepada wartawan.

Harapan kami secara umum di Pemilu tahun 2024 ini pesta demokrasi dapat berjalan damai dan harmonis karena ini adalah pesta demokrasi rakyat untuk menentukan pilihannya dalam memilih pemimpin baik itu di daerah maupun di tingkat pusat. Sambungnya.

Sesuai dengan hasil hitung-hitungan matematika politik yang telah di bangun dalam kurun waktu 5 tahun terkahir PDI-P optimis dapat menduduki peringkat teratas di kanca politik dalam negeri. Cetusnya.

Baca Juga :  Respon Keluhan Warga, Kapolsek Banda Alam Cek Jembatan Rusak di Desa Seunebok Benteng

Editor: REDAKTUR SUMSELSumber: https://SRIWIJAYATODAY.COM

Berita ini 632 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Tim Harimau Satreskrim Polres Aceh Timur Sikat Penjual Chip Higgs Domino Island

Headline

Tim Harimau Satreskrim Polres Aceh Timur Sikat Penjual Chip Higgs Domino Island
Kasat Binmas Polres Gowa Kunjungi Ponpes Daarul Huffadz, Ini Tujuannya 

Headline

Kasat Binmas Polres Gowa Kunjungi Ponpes Daarul Huffadz, Ini Tujuannya 
Krueng Jambo Aye Meluap, Kapolsek Pantee Bidari Imbau Warga Untuk Waspada

Aceh

Krueng Jambo Aye Meluap, Kapolsek Pantee Bidari Imbau Warga Untuk Waspada
Operasi Patuh 2022, Polres Gowa Gelar Upacara Gelar Pasukan 

Headline

Operasi Patuh 2022, Polres Gowa Gelar Upacara Gelar Pasukan 
Peduli Korban Bencana Cianjur, POLRI Distribusikan Bantuan Sosial Barakallah

Headline

Peduli Korban Bencana Cianjur, POLRI Distribusikan Bantuan Sosial Barakallah
Almadhera Makassar Luncurkan Menu Spesial Makan Siang dan Malam

Headline

Almadhera Makassar Luncurkan Menu Spesial Makan Siang dan Malam
Panglima koops Udara II Menutup Turnamen Turnamen Sepak Bola Dirgantara Cup XXVI.EditorDEVIANA—Agustus 25, 2024

Headline

Panglima koops Udara II Menutup Turnamen Turnamen Sepak Bola Dirgantara Cup XXVI.EditorDEVIANA—Agustus 25, 2024
Patroli Dini Hari, Giat Rutin Polsek Mojoroto Dalam Upaya Ciptakan Kamtibmas yang Kondusif

Headline

Patroli Dini Hari, Giat Rutin Polsek Mojoroto Dalam Upaya Ciptakan Kamtibmas yang Kondusif