RajaBackLink.com

Home / Headline

Senin, 17 Oktober 2022 - 23:53 WIB

Gelar Rapat Kerja Komite Olahraga Nasional. Ini Kata Ketua KONI Kabupaten Muara Enim

Dadang Hariansyah - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Muara Enim Sumatera Selatan – Dalam rangka menyambut hari jadi Kabupaten Muara Enim ke 76 tahun 2022, KONI Kabupaten Muara Enim gelar Rapat Kerja Komite Olahraga Nasional Indonesia. Sabtu, 15 Oktober 2022 lalu.

Diketahui, rapat kerja tersebut digelar di Gedung Olahraga (GOR) Pancasila Muara Enim. Dihadiri oleh Penjabat Sekretaris Daerah (PJ Setda) Kabupaten Muara Enim H. Riswandar, S.H., M.H., Ketua KONI Kabupaten Muara Enim M. Chandra, S.H., M.kn., Letkol Edwin Ramli mewakili Danrindam, Kapolres Muara Enim di wakili Kasat Binmas Polres Muara Enim AKP Fery Firdayanto, S.E., dan segenap para tamu undangan.

Dikatakan M. Chandra, S.H., M.kn selaku ketua KONI Kabupaten Muara Enim, pada rapat kerja kemarin membahas kesiapan penyelenggaraan kompetisi laga kejuaraan Bupati Cup.

“KONI Kabupaten Muara Enim akan menggelar kompetisi laga kejuaraan Bupati Cup yang akan diselenggarakan dengan Dua Puluh Enam Cabang Olahraga (Cabor). Kegiatannya dimulai pada bulan September sampai dengan November 2022.” Terang M. Chandra kepada media ini Senin, 17 Oktober 2022.


Kegiatan ini dilaksanakan untuk seleksi, mencari bibit-bibit yang akan mewakili Kabupaten Muara Enim di laga PORPROV ke 14 yang akan digelar di Kabupaten Lahat.

” Tujuan dilaksanakannya seleksi ini agar dapat menemukan bibit atlet yang berkualitas, berprestasi, dan sesuai kriteria yang nantinya akan dikirim mewakili daerah pada kegiatan PORPROV tingkat Provinsi Sumatera Selatan yang akan digelar mendatang”. Tuturnya.
Penulis: Dadang Hariansyah.

Baca Juga :  Ciptakan Kamseltibcar Lantas Selama Ramadhan SAT Samapta Polres Takalar Gelar Patroli Rutin Preventif

Editor: REDAKTUR SUMSELSumber: https://SRIWIJAYATODAY.COM

Berita ini 145 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Sambut Tahun Baru Islam, Bilal se-Kecamatan Julok Menerima Bantuan Sosial dari Kapolsek Julok

Aceh Timur

Sambut Tahun Baru Islam, Bilal se-Kecamatan Julok Menerima Bantuan Sosial dari Kapolsek Julok
Bhakti Polri Presisi, Polsek Idi Rayeuk Serahkan Bantuan Kemanusiaan Kepada Warga Kurang Mampu

Aceh

Bhakti Polri Presisi, Polsek Idi Rayeuk Serahkan Bantuan Kemanusiaan Kepada Warga Kurang Mampu
MAINAN DOR DORAN LAGI

Headline

MAINAN DOR DORAN LAGI
Alwi English Course Aceh Timur Pindah ke Gedung Baru, Ini Alamatnya

Aceh Timur

Alwi English Course Aceh Timur Pindah ke Gedung Baru, Ini Alamatnya
Profil Advokat ALVIN LIM Dari Modus Mangkir Hingga Tersangka Penipuan Dan Terdakwa Pemalsuan Data

Headline

Profil Advokat ALVIN LIM Dari Modus Mangkir Hingga Tersangka Penipuan Dan Terdakwa Pemalsuan Data
Dalam Dua Pekan Satresnarkoba Polres Aceh Timur Berhasil Ungkap 10 Kasus Narkoba Dengan 15 Orang Tersangka

Aceh

Dalam Dua Pekan Satresnarkoba Polres Aceh Timur Berhasil Ungkap 10 Kasus Narkoba Dengan 15 Orang Tersangka
Salah Satu Adegan Film Layar Lebar ‘Nariti’ Merusak Budaya Adat Batak

Headline

Salah Satu Adegan Film Layar Lebar ‘Nariti’ Merusak Budaya Adat Batak
Peduli Lingkungan, Polres Aceh Timur Bersihkan Tumpukan Sampah Irigasi

Aceh

Peduli Lingkungan, Polres Aceh Timur Bersihkan Tumpukan Sampah Irigasi