RajaBackLink.com

Home / Headline

Kamis, 24 November 2022 - 13:15 WIB

Jaga Iklim Kondusifitas Dilingkungan Masyarakat. Ini Kata Kapolsek Tanjung Agung

Dadang Hariansyah - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Muara Enim Sumatera Selatan – Dalam menciptakan situasi Keamanan, Kenyamanan, dan Ketertiban di lingkungan masyarakat (Kamtibmas). Jajaran Kepolisian daerah Sumatera Selatan Resor Muara Enim Sektor Tanjung Agung laksanakan giat sosialisasi dan monitoring di wilayah hukum Polsek Tanjung Agung. Kamis, 24 November 2022.

Hal ini disampaikan langsung oleh Kapolsek Tanjung Agung, AKP M. Heri Irawan, S.E., didampingi Kanit Binmas Polsek Tanjung Agung Aipda Hendri Yadi. Dikatakan Heri, giat ini dilaksanakan untuk menjaga Kamtibmas di wilayah lingkup Polsek Tanjung Agung khususnya.

” Kegiatannya di laksanakan di sekolah-sekolah yang ada di wilayah hukum Polsek Tanjung Agung. Memberikan himbauan kepada siswa-siswi sekolah untuk tidak melakukan kegiatan-kegiatan yang akan merusak masa depan dan mengganggu Kamtibmas di tengah lingkungan masyarakat.” Ujar AKP Heri.

Kegiatan tersebut dimulai pada pukul 09.00 WIB, selain memberikan himbauan kepada para siswa-siswi sekolah SMKN 01, himbauan juga disampaikan kepada para wali murid untuk turut serta mengawasi anak-anaknya supaya tidak melakukan hal-hal yang akan mengganggu iklim kondusifitas, seperti tawuran antar pelajar, berkelahi, dan penyalahgunaan narkoba yang akan merugikan dirinya sendiri. Pungkasnya.

Penulis: Dadang Hariansyah.

Editor: KAPERWIL - SUMSELSumber: https://SRIWIJAYATODAY.COM

Berita ini 126 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Gelar Donor Darah Rutin, Fahira Idris: Ayo Bantu PMI Amankan Stok Darah

Headline

Pamen Ahli Bid. Ekonomi Mewakili Pangdam XIV/Hsn Hadiri Rakor Pengendalian Inflasi Daerah Secara Virtual

Headline

Pasar Tradisional jadi Sasaran Babinsa Bantargebang Sosialisasikan PPKM Skala mikro

Headline

Sambangi Warga Binaan, Bhabinkamtibmas Sosialisasikan Tentang Penyakit Mata dan Kuku (PMK) Hewan TernakĀ 

Headline

Tim Itwasda Polda Sulsel Gelar Audit Kinerja Tahap I T.A. 2023 di Polres Gowa

Headline

Polres Takalar Gelar Tes Kesamaptaan Jasmani Berkala Periode II T.A 2022

Headline

Kapolsek Parangloe, Iptu Muh. Ashar, Ajak Warga dan Tomas Bersinergi Hadapi Pemilu 2024

Headline

Asops Kasad Periksa Kesiapan Operasi Satgas Satuan Organik Wilayah Papua Yonif 721/Makkasau*