RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Minggu, 26 Desember 2021 - 20:31 WIB

Kapolres Metro Jakarta timur dan Dandim 0505/JT Lakukan Pengecekan Pengamanan Nataru

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Kodam Jaya – Kapolres Metro Jakarta timur Kombes Pol Erwin Kurniawan SIK SH M.Hum bersama Dandim 0505/JT Kolonel Inf Persada Alam mengecek langsung pengamanan rangkaian kegiatan perayaan Natal di beberapa Gereja yang merayakan kegiatan Natal, Jumat (25/12/21).

Kapolres Bersama Dandin 0505/JT melaksanakan pengecekan pengamanan kegiatan perayaan Natal di Gereja Santo Yosep, Koinonia dan di seluruh gereja wilayah Jakarta timur.

Pengecekan tersebut, Kombes Pol Erwin dan Kolonel Inf Persada Alam didampingi Danramil Matraman Mayor Inf Dasiya dan Kapolsek Kompol Tedjo Asmoro, para Kasat Polres, Bhabinkamtibmas, Babinsa dan pihak Security Gereja.

Kunjingan Kapolres bersama Dandim tidak hanya mengecek kesiapan personel gabungan yang melaksanakan pengamanan di Gereja. Tetapi juga mengontrol langsung situasi Gereja.

Baca Juga :  Yonif Raider 509 Kostrad Gerak Cepat Penanggulangan Bencana Alam di Wilayah Jember

Kapolres Metro Jakarta timur mengatakan, pengecekan langsung yang dilakulan untuk memastikan pelaksanaan pengamanan oleh petugas gabungan berjalan dengan baik dan sesuai dengan yang sudah direncanakan. Sebanyak 500 personel diterjunkan untuk mengamankan rangkaian kegiatan perayaan Natal Tahun 2021 di wilayah hukum Polres Jakarta timur.

“TNI-Polri mengadakan pengecekan langsung untuk mengecek sekaligus memberi support kepada personel yang bertugas. Sehingga dalam pelaksanaannya mereka penuh semangat dan tanggung jawab.

Kapolres menjelaskan, terdapat 150 Gereja di wilayah hukum Polres Jakarta timur yang menyelenggarakan rangkaian kegiatan perayaan Natal Tahun 2021. Gereja tersebut tersebar di 10 Kecamatan kota Administrasi Jakarta timur.

Baca Juga :  Hari Kedua Gerai Vaksin di Polsek Nanga Pinoh Antusias Warga Masih Sangat Tinggi

“Semua gereja tersebut sejak hari Jumat sampai dengan hari Sabtu ini melaksanakan kegiatan perayaan Natal. Maka dari itu kami TNI-Polri bersama komponen masyarakat dan Satpam gereja mengamankan kegiatan Perayaan Natal.

Sementara itu, Dandim 0505/JT menambahkan, TNI bersama Polri hadir ditengah masyarakat untuk memberikan rasa aman, khususnya umat kristiani yang merayakan Natal, “Kita bersama – sama bersinergi menempatkan personel gabungan di Posko Operasi Lilin Jaya yang sudah disiapkan untuk melaksanakan pengamanan Natal dan tahun baru.

*Sumber Kodim 0505/Jakarta timur*

Syarip H

Berita ini 81 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Pandam Jaya Bersama Polda Metro Jaya Pimpin Rapat Koordinasi Pelaksanaan PPKM Ber skala Mikro Wilayah Jadetabek

Headline

Pandam Jaya Bersama Polda Metro Jaya Pimpin Rapat Koordinasi Pelaksanaan PPKM Ber skala Mikro Wilayah Jadetabek
Serda S Nurdin Dan Tiga Pilar Awasi Prokes Vaksinasi di Kelurahan Serdang

Nusantara

Serda S Nurdin Dan Tiga Pilar Awasi Prokes Vaksinasi di Kelurahan Serdang
Kapolda Sumsel Mantapkan Komitmen Stakeholder Dalam Penegakan Hukum Dan Penanganan Covid-19

Berita Sumatera

Kapolda Sumsel Mantapkan Komitmen Stakeholder Dalam Penegakan Hukum Dan Penanganan Covid-19
Pangdam Jaya Hadiri Acara Pemberian Rumah Secara Simbolis Kepada Pahlawan Emas Olimpiade Tokyo 2020

Nusantara

Pangdam Jaya Hadiri Acara Pemberian Rumah Secara Simbolis Kepada Pahlawan Emas Olimpiade Tokyo 2020
Peringati Lahirnya Pancasila Tiga Pilar Cempaka Putih Gelar Karya Bakti Bersama Warga Binaan

Nusantara

Peringati Lahirnya Pancasila Tiga Pilar Cempaka Putih Gelar Karya Bakti Bersama Warga Binaan
Danbrigif Mekanir Raider 6 Kostrad Berikan Jam Komandan Kepada Seluruh Prajurit Yonif MR 411 Kostrad

Nusantara

Danbrigif Mekanir Raider 6 Kostrad Berikan Jam Komandan Kepada Seluruh Prajurit Yonif MR 411 Kostrad
Laba Bersih CCSI Melesat 232,01% Di Kuartal Pertama 2021

Nusantara

Laba Bersih CCSI Melesat 232,01% Di Kuartal Pertama 2021
Dandim 0502/JU Support Komunitas Eco Enzyme Nusantara

Nusantara

Dandim 0502/JU Support Komunitas Eco Enzyme Nusantara