RajaBackLink.com

Home / Headline

Senin, 1 November 2021 - 19:46 WIB

Kapolres Takalar Pimpin Apel Pagi, Sampaikan Terima Kasih Kepada Personil

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

 

SRIWIJAYATODAY.COM//TAKALAR, Bertempat di lapangan Apel Mapolres Takalar, Kapolres Takalar AKBP Beny Murjayanto, S.IK.,MH memimpin pelaksanaan apel pagi dalam mengawali pelaksanaan tugas untuk memberikan pelayanan maksimal kepada masyarakat. Senin (01/11/2021)

Apel pagi tersebut dihadiri oleh Waka Polres Takalar Kompol H. Abdul Malik,SH,  Para PJU Polres Takalar, Para Kapolsek Jajaran Polres Takalar Para Personel Polres Takalar,, serta ASN Polres Takalar.

Rutinitas apel pagi ini bukan hanya sekedar mengecek keadaan anggota, tapi juga merupakan bagian informasi tentang anggota.

Dalam arahannya, Kapolres menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh personelnya yang selama ini telah bekerja dengan baik menjaga Harkamtibmas di wilayah hukum Polres Takalar berjalan aman dan kondusif.

Kapolres juga menyampaikan terima kasih kepada seluruh personel atas pelaksanaan Pengamanan  Kunjungan Ketua Mahkama Konstitusi dan Menteri Pertanian pada hari sabtu kemari.

Kemudian Kapolres mengharapkan kepada seluruh personel agar tetap menjaga kesehatan dimasa pandemi covid-19 ini serta rutin melaksanakan olahraga mandiri untuk menjaga imunitas tubuh.

 

Biro Makassar

Berita ini 16 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

ENAK SEKALI, MEMBUNUH SADIS HANYA DITUNTUT ENAM TAHUN

Headline

Deklarasi FWJ Korwil Jakarta Timur, Ucapan Datang Dari Berbagai Kalangan

Headline

Upaya Disiplinkan Prokes, Satgas Pamtas Yonarmed 6/3 Kostrad Bagikan Masker Gratis Di Perbatasan

Headline

HUT KORPRI Ke-52 Tahun 2023, Aspers Kasdam XIV/Hsn Mewakili Pangdam Memimpin Upacara Ziarah Di TMP Panaikang*

Aceh

Peduli Lingkungan, Polres Aceh Timur Bersihkan Tumpukan Sampah Irigasi

Headline

Polsek Tinggimoncong Gelar Minggu Kasih di Gereja Pantekosta

Headline

Ketua DPRD Prov. Sulsel dan FPTI Audiensi dengan Pangdam Hasanuddin : Apa Yang Direncanakan*

Aceh

Wakapolda Aceh Sambut Kedatangan Pangdam IM Mayjen Novi Helmy Prasetya