RajaBackLink.com

Home / Headline

Selasa, 29 November 2022 - 10:00 WIB

Kapolsek Pemulutan. Masyarakat Harus Paham Tata Tertib Dalam Berlalu Lintas.

Dadang Hariansyah - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com. Ogan Ilir (OI) Sumatera Selatan – Personil jajaran Polsek Pemulutan melaksanakan giat sosialisasi himbauan keselamatan dalam berlalu lintas. Senin, 28 November 2022.


Hal ini disampaikan langsung oleh Kapolsek Pemulutan AKP Herry Yusman, S.H., kepada wartawan Selasa, 29 November 2022.

Menurutnya, ada beberapa tata tertib berlalu lintas yang harus dipahami dan dilakukan oleh masyarakat.

Berdasarkan Surat Edaran Nomor: 01/PT02.H15/PLK/2008, tentang Tata Tertib Lalu Lintas di lingkungan masyarakat pada umumnya.

“Wajib membawa kelengkapan surat berkendaraan bermotor (SIM dan STNK).
Wajib memperhatikan dan mematuhi rambu-rambu dan marka jalan yang ada.
Wajib mengemudikan kendaraan pada kecepatan maksimal 40 km/jam.
Wajib menggunakan Seft Bell (Sabuk Pengaman) bagi pengendara mobil.
Wajib memakai helm bagi pengendara kendaraan bermotor roda dua”. Ujarnya.

Hal ini dilakukan untuk mengingatkan masyarakat supaya patuh terhadap tata tertib dalam berlalu lintas, guna meminimalisir terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan, seperti kecelakaan lalu lintas (Lakalantas) di wilayah hukum Polres Ogan Ilir (OI) dan Polsek Pemulutan Khususnya.

“Kegiatannya dilaksanakan kemarin pagi, di depan gerbang Tol Palembang Indralaya (Palindra). Alhamdulillah kegiatan tersebut berjalan lancar aman dan kondusif”. Pungkasnya.

Penulis: Dadang Hariansyah.

Baca Juga :  Gelar Rakernis, Kadiv Humas Paparkan Tantangan Polri di Era Digital

Editor: KAPERWIL - SUMSELSumber: https://SRIWIJAYATODAY.COM

Berita ini 141 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Ibu Bhayangkari Dikriminalisasi Polresta Manado, Fachrul Razi: Polri Harus Beri Keadilan kepada Korban

Headline

Ibu Bhayangkari Dikriminalisasi Polresta Manado, Fachrul Razi: Polri Harus Beri Keadilan kepada Korban
Pelaku Curanmor, Diringkus Tim Kelabang Opsnal Unit Reskrim Polsek Rambang Dangku.

Headline

Pelaku Curanmor, Diringkus Tim Kelabang Opsnal Unit Reskrim Polsek Rambang Dangku.
Polwan Polres Gowa Laksanakan Pengamanan Masjid Saat Shalat Jumat di Kecamatan Somba Opu

Headline

Polwan Polres Gowa Laksanakan Pengamanan Masjid Saat Shalat Jumat di Kecamatan Somba Opu

Headline

Sambut Hut Sergai KNPI Perbaungan dan Muspika Laksana Fogging
Kapolsek Idi Tunong Serahkan Bantuan Tanggap Darurat Kepada Warga Korban Kebakaran

Aceh

Kapolsek Idi Tunong Serahkan Bantuan Tanggap Darurat Kepada Warga Korban Kebakaran
Pangdam Hasanuddin Bertatap Muka dan Berikan Tausyiah di Masjid Haji Fajar Rahmah Makassar*

Headline

Pangdam Hasanuddin Bertatap Muka dan Berikan Tausyiah di Masjid Haji Fajar Rahmah Makassar*
HRD Peralatan Jalan Nasional di Aceh Masih Minim

Aceh

HRD Peralatan Jalan Nasional di Aceh Masih Minim
Emosi Tak Diikuti Kemauannya, Seorang Anak Di Gowa Nekat Aniaya Ayahnya

Headline

Emosi Tak Diikuti Kemauannya, Seorang Anak Di Gowa Nekat Aniaya Ayahnya