RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Sabtu, 12 Juni 2021 - 17:04 WIB

Koramil 06 Kelapa Gading Pengukuhan Dan Pelantikan Saka Wira Kartika Jendral Sudirman

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta utara– Pengukuhan dan Pelantikan Majelis Pembimbing Saka Wira Kartika Koramil 06 Kelapa Gading Kodim 0502/Jakarta Utara Kwartir Ranting Gerakan Pramuka Kecamatan Kelapa Gading bertempat di Aula Makoramil 06 Kelapa Gading, Sabtu sore (12/06/2021).

Dalam sambutannya Selesai pelantikan dan pengukuhan Danramil -06/Kelapa Gading Mayor Arm Sidik Abriyanta mengucapkan terimakasih Kegiatan pelantikan ini sudah sesuai dengan protokol kesehatan dan berharap Saka Wira Kartika dapat bersinergi dengan Saka lainnya sehingga para generasi muda mempunyai jiwa nasional berkarakter, serta cinta tanah air dan bangsa.

Baca Juga :  Upaya Kesehatan Warga, TNI-Polri Lakukan Tes Swab Gratis

Lebih lanjut Kak Sidik mengatakan Satuan Karya Pramuka pada dasarnya bertujuan sebagai wadah pendidikan dan pembinaan bagi para Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega untuk menyalurkan minat, mengembangkan bakat, kemampuan, dan pengalaman dalam bidang pengetahuan dan teknologi serta keterampilan yang dapat menjadi bekal bagi kehidupan dan penghidupannya untuk mengabdi pada masyarakat, bangsa dan negara.

Kak Husaini Sulaiman, SP.d.MM mewakili Ka Mabiran dalam sambutannya mengatakan Majelis Pembimbing Gerakan Pramuka, untuk selanjutnya disebut Mabi adalah suatu badan dalam Gerakan Pramuka yang memberi bimbingan, bantuan moril, organisatoris, material dan finansial, serta konsultasi kepada gudep, satuan dan kwartir yang bersangkutan.

Baca Juga :  Cegah Penularan Covid-19,Babinsa Koramil 02/TB Bersama Sekkel Krendang Bagikan Masker

Pengukuhan dan pelantikan antara lain Ka Mabisaka Mayor Arm Sidik Abriyanta, Ka Pinsaka Kak Hartono S.Pd, Pamongsaka Kak R.D Toni S.Ap, Kak Sobirin S.Pd, Kak Dra Umi Ira Wati, Kak Hadijah, Kak Agusanti, Instruktur Saka Kak Sunarto, Kak Alex, Kak Sabri, Kak Sunadi, Kak Alpius Heriyadi, Kak Iskandar dan Kak Nike.
Sumber Kodim 0502/JU.

Syarip H

Berita ini 48 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Nusantara

Babinsa Koramil -03/Tg. Priok Bantu Evakuasi Warga Yang Sakit Untuk Di Rujuk Ke RSUD Koja

Nusantara

PPKM Level-4 , Koramil 05/Kramatjati Bersama Tiga Pilar dan BNPB Bagikan Masker

Nusantara

PPKM Mikro Terus Berlangsung, Babinsa Koramil Jatiasih Bersama Tiga Pilar Ajak Warga Disiplin Prokes

Nusantara

Hari Kedua Kodim 0507/Bekasi Gelar Serbuan Vaksinasi Covid-19 Dosis Ke Dua

Nusantara

Yonif Mekanis Raider 413 Kostrad Gelar Pengecekan Kendaraan

Nusantara

Kodim 0505/JT Giat Serbuan Vaksinasi Di GKI Pulogadung

Nusantara

Satgas Pamtas Yonarhanud 16 Kostrad beserta unsur TNI dan Polri bantu Pemkab Nunukan Percepat Vaksinasi Nasional

Nusantara

Ketua Yayasan Kartika Jaya Koordinator 2 Hub Cabang IX Kostrad Hadiri Wisuda TK Kartika IX-2 Angkatan 52 TA 2020- 2021