RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Rabu, 13 Oktober 2021 - 13:04 WIB

Kunjungi Warga, Babinsa Tamekan Imbau Prokes Covid-19

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com  Jakarta, tniad.mil.id- Menjaga agar warga tidak terpapar dan memutus penyebaran Covid-19 di desa binaannya, Babinsa Tamekan dan Bhabinkamtibmas melaksanakan Komsos ke rumah warga sekaligus mengimbau untuk selalu disiplin mematuhi prokes Covid -19.

Hal tersebut disampaikan Danramil 1628-01/Taliwang Kapten Inf Bambang dalam keterangan tertulis di Taliwang Sumbawa Barat. Senin, (11/10/2021).

Baca Juga :  Pangdivif 2 Kostrad Pimpin Upacara Purna Tugas Satgas Batalyon Gerak Cepat TNI Kongo XXXIX-B/Monusco Kongo Yonif Para Raider 503 Kostrad

Diungkapkannya, kegiatan yang dilakukan Babinsa Tamekan Serda Jenuren ini, merupakan salah satu tugas Babinsa yang menjadi ujung tombak Satuan Kewilayahan dalam melaksanakan pembinaan teritorial di wilayahnya.

Baca Juga :  Babinsa Koramil Sawah Besar Dan Tiga Pilar Rutin Laksanakan Monitoring Vaksinasi

“Tujuannya agar kita tetap aman dari penyebaran Covid-19 dan tetap produktif dalam melaksanakan kegiatan sehari-hari,” ucap Danramil Taliwang.

Disampaikan Danramil, selain sosialisasi terkait pencegah Covid-19, Komsos ini juga dimanfaatkan untuk mengajak masyarakat berperan aktif menjaga kondusivitas wilayah. (Dispenad)

Syarip H

Berita ini 3 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Anggota Koramil 04/KS Hadiri Musrenbang Tahun 2022 di Kepulauan Seribu

Nusantara

Anggota Koramil 04/KS Hadiri Musrenbang Tahun 2022 di Kepulauan Seribu
Koarmada I Percepat Vaksinasi Covid-19 Target di Stasiun dan Pasar Selama Bulan Ramadhan

Nusantara

Koarmada I Percepat Vaksinasi Covid-19 Target di Stasiun dan Pasar Selama Bulan Ramadhan
Warga Keluhkan Lambat SK Kementerian ATR / BPN Untuk Sertifikat Rumah Ibadah

Nasional

Warga Keluhkan Lambat SK Kementerian ATR / BPN Untuk Sertifikat Rumah Ibadah
Tatap Muka Panglima TNI dan Kapolri Dengan Forkopimda Se-Papua Barat Dalam Rangka Penanganan Covid-19

Nusantara

Tatap Muka Panglima TNI dan Kapolri Dengan Forkopimda Se-Papua Barat Dalam Rangka Penanganan Covid-19
Tips Belanja Online di Blibli Agar Lebih Hemat dan Efisien

Nusantara

Tips Belanja Online di Blibli Agar Lebih Hemat dan Efisien
Ringankan Beban Ekonomi Warga, Babinsa Koramil 03 Pasar Rebo/ Ciracas Berikan Bantuan Beras

Headline

Ringankan Beban Ekonomi Warga, Babinsa Koramil 03 Pasar Rebo/ Ciracas Berikan Bantuan Beras
Babinsa Koramil 01/Jatinegara Bhabinkamtibmas Hadiri Giat Rakor Sadar Lingkungan

Nusantara

Babinsa Koramil 01/Jatinegara Bhabinkamtibmas Hadiri Giat Rakor Sadar Lingkungan
Bentuk Kepedulian, Babinsa Harapan Jaya Laksanakan Takziah Kerumah Warga

Nusantara

Bentuk Kepedulian, Babinsa Harapan Jaya Laksanakan Takziah Kerumah Warga