RajaBackLink.com

Home / Aceh / Headline / Organisasi

Selasa, 13 September 2022 - 11:24 WIB

LSM JARA : Kebebasan Demokrasi Jangan di Bungkam Wahai Pak Rektor Uin Ar-Raniry Banda Aceh

Saiful Amri - Penulis Berita

 

“LSM JARA : Kebebasan Demokrasi Jangan di Bungkam Wahai Pak Rektor Uin Ar-Raniry Banda Aceh”

Sriwijayatoday.com | Banda Aceh – Lembaga Swadaya Masyarakat Jaringan Aspirasi Rakyat Aceh mendesak mengecam Surat Imbauan Nomor:8869/Un.08/WR/PP.00.09/2022, Tentang pemberitahuan aksi unjuk rasa mahasiswa UIN Ar-Raniry Banda Aceh,

Juru Bicara Jaringan Aspirasi Rakyat Aceh Rizki Maulizar mengatakan, isi dari imbauan tersebut menyalahi prinsip kebebasan akademik. Karna Sangat disayangkan keputusan rektor tersebut, harusnya jika ada pendemo yang bermasalah maka diberi bimbingan, arahan. Bukan memutuskan perjuangan mereka.

Karena yang mereka demo ini bukan membawa kepentingan diri tapi kepentingan masyarakat bersama. Saya yakin lebih banyak mahasiwa yang tidak rusuh dari pada yang rusuh. Semangat terus para mahasiswa, bila kampus tak mengizinkan, maka demolah membawa nama rakyat, tanpa almamater, tapi ingat, hindari anarkis,” Katanya Rizki Juru Bicara Jaringan Aspirasi Rakyat Aceh.

Baca Juga :  Tim sahabat HBK peduli korban kebakaran di Rappocini.

Adapun imbauan tersebut berisi agar mahasiswa UIN Ar-Raniry tidak turut serta dalam aksi demonstrasi dalam isu kenaikan BBM ini, Pihak Universitas Ar-Raniry juga memberikan penekanan bahwa pihak mahasiswa untuk tidak ikut demo atau menyuarakan aspirasi rakyat di Aceh ini khususnya.

Baca Juga :  Gandeng TNI Dan Pemerintah Setempat Polsek Somba Opu Gelar Patroli Skala Besar

“Kebebasan akademik merupakan bagian tak terpisahkan dari kebebasan berpendapat, sehingga negara ataupun institusi perguruan tinggi wajib melindungi dan menghargainya,” ucap Rizki Maulizar

Karenanya, Rizki Maulizar selaku Juru Bicara Jaringan Aspirasi Rakyat Aceh menegaskan untuk mencabut dan membatalkan surat imbauan tentang pemberitahuan aksi unjuk rasa yang di lakukan oleh mahasiswa UIN Ar-Raniry.

Riski mengatakan, pihaknya apresiasikan Aksi mahasiswa Uin Ar-Raniry dan mahasiswa seluruh Aceh untuk terus menyampaikan protes terhadap Pemerintah dan DPR RI mengenai kenaikan BBM ini.***

Berita ini 89 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Di Ujung Tahun 2022, KBO Babel Dan PJS Babel Gelar Seminar Budaya Nasional

Hak Jawab Dan Koreksi

Diduga Oknum Penyidik Satreskrim Polres Melawi Hilangkan Sikap Pelayanan Polri Yang Humanis, Dengan Bersikap Arogan Bakh Preman Pasar.

Headline

Pemdes Sekabupaten Muara Enim Tandatangani Perjanjian Kerjasama Dengan PBH PERADI Muara Enim.

Headline

Kunker di Polman, Pangdam Hasanuddin Berikan Sejumlah Bantuan*

Headline

Kapolda Sulsel Ikuti Upacara Virtual dan Syukuran HUT Polairud Ke-71*

Headline

Menyambut Pemilu 2024, Personel Samapta Polres Gowa Terus Tingkatkan Kemampuan 

Aceh

Puluhan Peserta Ikuti Turnamen Catur Piala Kadus Silang di Gampong Rukoh Banda Aceh

Headline

Kapolres Lhokseumawe Serahkan Kunci Sepmor yang Sempat Dicuri Kepada Pemilik