RajaBackLink.com

Home / Headline

Sabtu, 4 Mei 2024 - 19:56 WIB

Memperingati HBP KE 60, Jajaran Petugas Senam Sehat Bersama Wargabinaan

Sriwijayatoday Banten - Penulis Berita

Memperingati HBP KE 60, Jajaran Petugas Senam Sehat Bersama Wargabinaa

Cilegon,      – Dalam rangka memperingati Hari Bakti Pemasyarakatan yang ke-60, jajaran petugas dari Lapas Kelas IIA Cilegon mengajak warga binaan pemasyarakatan (WBP) untuk bersama-sama melakukan sesi senam sehat. Kegiatan ini menjadi bagian dari perayaan Hari Bakti Pemasyarakatan yang ke-60, menunjukkan komitmen petugas dalam membangun hubungan yang positif dengan warga binaan. Sabtu (04/05/2024) pagi.

Suasana ceria terlihat di halaman Lapas saat petugas dan warga binaan berkumpul untuk menjalani sesi senam pagi. Dengan langkah riang dan senyum yang merekah, mereka menunjukkan bahwa kebugaran fisik perlu dan semangat positif tak mengenal batas.

Baca Juga :  LAGI - LAGI BANG BAHAR TERKETUK HATINYA DENGAN SAHIT AL FARIZKI YANG MENDERITA PENYAKIT EDWARD SINDROM,PJB

Menyikapi acara tersebut, Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Cilegon, Yosafat Rizanto menyatakan, kami sangat bangga dengan semangat dan partisipasi yang ditunjukkan oleh seluruh petugas dan warga binaan dalam kegiatan senam sehat ini.

Yosafat juga mengucapkan rasa terimakasih kepada semua yang berpartisipasi.

“Terima kasih kepada semua yang telah berpartisipasi, semoga semangat ini terus berkembang dan menciptakan lingkungan yang lebih baik di dalam Lapas. Dan ini bukan hanya tentang menjaga kesehatan fisik, tetapi juga membangun hubungan yang harmonis di dalam Lapas,” Ucapnya.

Baca Juga :  Antisipasi Kenaikan Trafik Jelang PON XX Papua, Menkominfo Siapkan Backup Telekomunikasi

Terakhir, dalam acara Hari Bakti Pemasyarakatan yang ke-60 Kepala Lapas Kelas IIA Cilegon berpesan, tidak hanya sekadar olahraga, acara senam bersama ini juga menjadi kesempatan untuk menunjukkan bahwa di dalam sistem pemasyarakatan, ada ruang untuk membangun kesehatan fisik dan mental. Kebersamaan di lapas tidak hanya sebatas tugas, tetapi juga memperlihatkan nilai-nilai kemanusiaan yang mendalam. Semoga semangat untuk hidup sehat dan saling mendukung ini terus terjaga dan berkembang di masa mendatang.

Berita ini 21 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Ungkapkan Rasa Syukur Danramil 02/Pondok gede Pimpin Solat Duhur Berjamaah Dan Doa Usai Acara Kunjungan Kampung pancasila

Headline

Ungkapkan Rasa Syukur Danramil 02/Pondok gede Pimpin Solat Duhur Berjamaah Dan Doa Usai Acara Kunjungan Kampung pancasila
Polda Kalbar Dan Jajaran Amankan 744 Tersangka Tindak Pidana Premanisme dan Kejahatan Jalanan

Daerah

Polda Kalbar Dan Jajaran Amankan 744 Tersangka Tindak Pidana Premanisme dan Kejahatan Jalanan
Ka SPKT Polsek Polsel Kontrol Ruang Tahanan Dan Sampaikan Ini 

Headline

Ka SPKT Polsek Polsel Kontrol Ruang Tahanan Dan Sampaikan Ini 
KI BEDUL SAKTI YANG TIDAK SAKTI

Headline

KI BEDUL SAKTI YANG TIDAK SAKTI
Kunker di Kodim 1408/Makassar, Pangdam Hasanuddin Tegaskan ini*

Headline

Kunker di Kodim 1408/Makassar, Pangdam Hasanuddin Tegaskan ini*
Larangan Mudik untuk Cegah Penularan Covid-19

Headline

Larangan Mudik untuk Cegah Penularan Covid-19
Klarifikasi dengan UDIN Dg Serre Terkait pemberitaan dari salah satu media Online yang Menyudutkan Dirinya

Headline

Klarifikasi dengan UDIN Dg Serre Terkait pemberitaan dari salah satu media Online yang Menyudutkan Dirinya
Polres Tanah Karo 10 Polres Terbaik Kompolnas Award 2022

Headline

Polres Tanah Karo 10 Polres Terbaik Kompolnas Award 2022