RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Sabtu, 21 Agustus 2021 - 16:48 WIB

Pangkostrad Hadiri Pemakaman Mantan Panglima Kostrad Letjen TNI (Purn) Kuntara

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta. Panglima Komando Cadangan Strategis Angkatan Darat (Pangkostrad),  Letjen TNI Dudung Abdurachman, S.E., M.M., menghadiri upacara pemakaman Letjen TNI (Purn) Kuntara (Pangkostrad  ke-18 periode 29 Juli 1992 s/d 22 September 1994), bertempat di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata, Jakarta Selatan. Sabtu (21/08/2021).

Bertindak selaku isnpektur upacara pemakaman adalah Komandan Pusat Teritorial Angkatan Darat (Danpusterad) Letjen TNI Teguh Arip Indratmoko.

Baca Juga :  Kunjungan Kerja Pangkostrad Ke Yonif Raider 303 Kostrad

Letjen TNI (Purn) Kuntara meninggal dunia pada Sabtu (21/8/2021) pukul 06.10 WIB. Tutup usia di Rumah Sakit Pusat TNI AD (RSPAD) Gatot Soebroto karena sakit.

Karir militer Almarhum  Letjen TNI (Purn) Kuntara,  antara lain Wadanjen Kopassus (1983-1987), Danjen Kopassus (1988-1992), dan Panglima Kostrad (1992-1994).

Turut hadir dalam upacara persemayaman jenazah Letjen TNI (Purn) Kuntara antara lain Ir Kostrad Mayjen TNI Ilyas Alamsyah, para Asisten Kaskostrad, Danjen Kopassus, Letjen TNI (Purn) Tarub, Jenderal TNI (Purn) Agum Gumelar, Letjen TNI (Purn) Syahrir MS, dan anggota Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Mayjen TNI (Purn) Wisnu Bawa Tenaya. (Penkostrad).

Baca Juga :  Satgas Pamtas Yonarhanud 16 Kostrad Terima Kunjungan Wapangkoops Dam VI/MLW

Autentikasi
Kapen Kostrad, Kolonel Inf Haryantana, S.H.

Syarip H

Berita ini 57 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Nusantara

Babinsa Kel. Cikoko Bersama Tiga Pilar Distribusian Beras Bagi Warga Isolasi Mandiri

Nusantara

Koarmada I Bersama Jajaran Laksanakan Panen Raya dan Tebar Benih Secara Serentak, Dukung Ketahanan Pangan Tahun 2022

Nusantara

Lanal Batam Terima Kunjungan Tim Puskodal Mabesal

Nusantara

Tiga Pilar Kota Administrasi Jakarta Pusat Tinjau Percepatan Vaksinasi Covid-19 di Blok F Tanah Abang

Daerah

Aksi Damai Pemuda Pancasila Di DPRD Provinsi Sumsel

Nusantara

Sosialiasi Penyuluhan Hukum Di Mako Koarmada l

Nusantara

Wujudkan Kemanunggakan TNI-Rakyat, Danramil 04/Jatiasih Berikan Pembekalan Mitra Karib

Nusantara

Kasus Covid-19 Meningkat, Personel Korem 162/WB Bantu Distribusi Oksigen ke Rumah Sakit