RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Jumat, 21 Mei 2021 - 13:01 WIB

Pelda Sarim Dampingi Warga Vaksinasi di RSPAD Gatot Subroto

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Senen — Babinsa Cempaka Putih Barat Pelda Sarim anggota Koramil 06/CP mendampingi purnawirawan dan warakawuri Keluarga Besar TNI (KBT) melaksanakan vaksinasi Covid-19, di RSPAD Gatot Subroto, Jakarta Pusat, Jumat (21/5/2021).

Vaksinasi tersebut dilakukan untuk meningkatkan imun atau kekebalan tubuh para purnawirawan dan warakawuri Keluarga Besar TNI (KBT) di masa pandemi Covid-19.

Baca Juga :  Danramil-01/Koja Hadiri Louncing Gerakan Suburkan Jakarta Utara

Wadanramil 06/CP Lettu Czi Sefanye Banik mewakili Danramil mengatakan, pemberian vaksin ini merupakan upaya TNI untuk membantu pemerintah dalam pelaksanaan kegiatan vaksinasi nasional kepada masyarakat Indonesia.

“Pemberian vaksin ini merupakan upaya TNI untuk membantu pemerintah dalam pelaksanaan kegiatan vaksinasi nasional kepada masyarakat Indonesia, guna meningkatkan imun tubuh para purnawirawan, warakawuri dan Keluarga Besar TNI (KBT),” ujarnya.

Baca Juga :  Babinsa Dan Tiga Pilar Tanah Abang Salurkan Obat Untuk Warga Isomand

Ia berharap para purnawirawan, warakawuri dan KBT usai mendapatkan vaksin agar tetap mematuhi protokol kesehatan sesuai anjuran pemerintah di masa pandemi.

Syarip H
*Sumber Kodim 0501/JP BS*

Berita ini 18 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Danramil 03/Teluk Pucung Hadiri Kunjungan Menteri PPPA Dalam Kegiatan Vaksinasi di Sekolah Al Azhar. 31 Sumarecon Kota Bekasi

Nusantara

Danramil 03/Teluk Pucung Hadiri Kunjungan Menteri PPPA Dalam Kegiatan Vaksinasi di Sekolah Al Azhar. 31 Sumarecon Kota Bekasi
Misi Kemanusiaan Adalah Tujuan Utama, Pesan Wadanramil 02/Pondok Gede Saat Apel Bersama Anggota

Nusantara

Misi Kemanusiaan Adalah Tujuan Utama, Pesan Wadanramil 02/Pondok Gede Saat Apel Bersama Anggota
Lagi-Lagi Penganiayaan Seorang Wartawan Kembali Terjadi, Kali Ini Oknum Yang Melakukan Seorang Bendahara Partai PKB Sekadau

Daerah

Lagi-Lagi Penganiayaan Seorang Wartawan Kembali Terjadi, Kali Ini Oknum Yang Melakukan Seorang Bendahara Partai PKB Sekadau
Ultimate Winter Driving Tips

Nusantara

Ultimate Winter Driving Tips
Laksanakan Sosialisasi Pencegahan Kasus Pertanahan, ini kata Kepala Kantor Pertanahan Deany Keintjem

Nusantara

Laksanakan Sosialisasi Pencegahan Kasus Pertanahan, ini kata Kepala Kantor Pertanahan Deany Keintjem
Aksi Damai Lembaga Aliansi Divisi Basus D.88 Adanya Dugaan Limbah B3

Daerah

Aksi Damai Lembaga Aliansi Divisi Basus D.88 Adanya Dugaan Limbah B3
Kodam I/BB Bersama Perhimpunan Inti Sumut dan Yayasan Wijaya Bergandengan Tangan Dalam Percepatan Vaksinasi Covid-19

Nusantara

Kodam I/BB Bersama Perhimpunan Inti Sumut dan Yayasan Wijaya Bergandengan Tangan Dalam Percepatan Vaksinasi Covid-19
Polres Melawi Melaksanakan Bhakti Sosial Dalam Rangka Hari Bhayangkara Ke-75

Nusantara

Polres Melawi Melaksanakan Bhakti Sosial Dalam Rangka Hari Bhayangkara Ke-75