RajaBackLink.com

Home / Headline

Selasa, 16 Mei 2023 - 13:06 WIB

Pengemis dan Gelandangan di Tertibkan Polisi bersama Dinas Sosial dan Satpol PP.*

MUHAMMAD YUSUF HADING - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // GOWA-SULSEL Dalam rangka pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat, Unit Binmas Polsek Somba Opu menggelar razia penertiban gelandangan dan pengamen yang berada di sekitar lampu lalu lintas perempatan yang berada di wilayah Kec. Somba Opu. Selasa (16/05/2023)

Kegiatan razia penertiban gelandangan dan pengamen dilaksanakan oleh tim Dinas Sosial dan di backup oleh Satpol PP dan Unit Binmas Polsek Somba Opu dipimpin oleh Panit 2 unit Binmas Iptu Ardiansyah dan Aiptu Syamsuddin.

Baca Juga :  Ini Giat Kewajiban Kapolsek Ranto Peureulak Hari Ini, Selamatkan Bayi yang Ditemukan Warga di Kantin Sekolah

“Penertiban dilakukan dengan harapan mereka tidak mengganggu lalu lintas di berbagai perempatan diilayah Kec. Somba Opu” ujar Iptu Ardiansyah

“Banyak truk dan kendaraan roda 2 dan roda 4 yang lewat di sini. Apalagi kami temukan beberapa gelandangan dan pengemis yang berusia masih sangat muda, jadi kami berikan pembinaan kepada mereka yang terjaring razia,” tambahnya.

Baca Juga :  Danramil 02/Pondok Gede Bersama Lazgis Lakukan Donor Darah Bantu PMI Penuhi Stok Darah

Selanjutnya, para pengamen dan gelandangan yang terjaring dalam razia ini kemudian didata dan diberikan pembinaan. Setelah itu mereka dipersilakan untuk tidak lagi berada di lokasi tersebut.

( Humas Somba )

Berita ini 56 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Daerah

Sekdes Mandah Diduga Larang Wartawan Liputan, APWIL Nyatakan Sikap

Headline

Vivi Cafe Nanga Pinoh Melawi Memiliki Room Karaoke Kosumsi Miras ( BIR ) Dan Di Duga Tidak Mengantongi Izin.

Headline

Warga Kesulitan Air Bersih, Polres Takalar Berikan Bantuan Ribuan Liter Air

Headline

Kapolsek Bontomarannu Gendong Anak Anak Yang Ditinggal Ibunya Karena Mengikuti Vaksin

Headline

Ampehra Aceh Timur, Berharap Pemerintah Daerah, Segera Sosialisasikan Tapal Batas Hutan  

Headline

Robi Siregar Resmi Pimpin Lembaga Perlindungan Anak (LPA) Tanjungbalai Priode 2022 – 2025

Aceh

Keuchik Net Siap Berkolaborasi dengan Pihak Manapun untuk Kemajuan  

Headline

Cegah Omicron, Kapolri Minta Percepatan Booster Hingga Akselerasi Vaksinasi Lansia-Anak