RajaBackLink.com

Home / Headline / Nasional / Nusantara

Jumat, 30 April 2021 - 10:55 WIB

Pos Oepoli Sungai Satgas Pamtas Yonarmed 6 Kostrad Terima Satu Pucuk Senjata Api

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta. Satgas Pamtas Yonarmed 6 Kostrad terima penyerahan senjata api rakitan berjenis senapan tumbuk secara sukarela dari Bapak AB (40) warga Desa Honuk, Kecamatan Amfoang Barat, Kabupate Kupang, NTT. Rabu (28/04/2021).

Senjata tersebut diserahkan kepada Sertu Irwan dan Pratu Uswatun dalam keadaan masih aktif, kejadian bermula pada giat Komsos yang dilakukan oleh anggota Pos Oepoli Sungai Sabtu (24/04/2021) di Desa Honuk dengan mengadakan sosialisasi cara hidup sehat dan bercocok tanam yang benar, dalam kegiatan itu pula dibagikan pembagian Al-Kitab dan kaos merah putih kepada masyarakat.

Pada kegiatan tersebut diperoleh Informasi tentang kepemilikan senjata api rakitan oleh seorang warga berinisial AB, mendengar Informasi tersebut Sertu Irwan dan Pratu Uswatun melakukan pendalaman perihal keberadaan senjata rakitan tersebut dengan cara melakukan komunikasi secara Intens dan memberikan pemahaman hukum kepada Bapak AB.

Baca Juga :  Koramil 06/KD Bersama Budha Tzu Chi Bagikan Beras Dan Masker Kepada Masyarakat Yang Membutuhkan

Setelah mendapatkan edukasi dan pemahaman hukum tentang larangan memiliki, menguasai, menyimpan, menyembunyikan dan menyalahgunakan senjata api maka Bapak AB secara sadar dan sukarela menyerahkan senjata rakitan tersebut kepada Sertu Irwan dan Pratu Uswatun dengan disaksikan oleh Bapak Berinisial M (45).

” Sudah seharusnya masyarakat menyerahkan senjata yang dimiliki secara pribadi kepada anggota Satgas Pamtas Yonarmed 6 Kostrad terkait dengan bahayanya memiliki, menguasai, menyimpan, menyembunyikan dan menyalahgunakan senjata secara pribadi karena hal tersebut sudah melanggar aturan Hukum yang di tetapkan di Negara Kita, oleh karena itu saya sangat berterimakasih dan sangat mengapresiasi Bapak AB yang sudah bersedia menyerahkan senjata yang beliau miliki secara sukarela kepada anggota Satgas Yonarmed 6 Kostrad” tutur Serka Nugrah selaku Danpos Oepoli Sungai.

Baca Juga :  Kejar Target, Koarmada I Terus Melayani Vaksinasi untuk Mengurangi Resiko Penyebaran Omicron

Senjata tersebut saat ini telah diamankan di pos Oepoli Sungai Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat dalam keadaan aman. (Penkostrad).

Syarip H/red

Autentikasi
Kapen Kostrad, Kolonel Inf Haryantana, S.H

Berita ini 19 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Aceh

Sigap, Anggota Polsek Peureulak Barat Bantu Warga Yang Rumahnya Tertimpa Pohon

Nusantara

Waaslat Kasad Bidang Kermamil Kunjungi Latdal Wirra Jaya Ausindo 2021 di Yonif Mekanis Raider 413 Kostrad

Headline

Babinsa Koramil 05/Kby Baru Monitoring Pelaksanaan Vaksin-19 khusus Lansia Di BPSDM

Nusantara

Dandim 0507/Bekasi Dampingi Giat Pangdam Jaya Kunjungi Kampung Pancasila

Headline

Polres Aceh Timur Salurkan BLT Minyak Goreng

Headline

Peringatan Hari Infanteri Ke 74. ini Kata Kasdam II Sriwijaya.

Headline

Kepolisian Sektor Semendo Kunjungi Korban Bencana Kebakaran

Berita Sumatera

Apa Itu Elektronic Traffic Law Enforcement (ETLE)? Ini Penjelasannya.