RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Senin, 26 Juli 2021 - 19:27 WIB

Prajurit Batalyon Mandala Yudha Kostrad Berbagi dengan Sesama

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta. Di tengah pandemi Virus Covid-19 yang masih mewabah, prajurit Batalyon Mandala Yudha Kostrad membagikan nasi kotak kepada masyarakat yang melintas, tukang becak, ojek online.

Kegiatan bakti sosial tersebut dalam rangka Jum’at Berkah dengan Tema “ KOSTRAD PEDULI “ yang dilaksanakan di beberapa titik di Rangkas Bitung, Lebak Banten. Jumat (23/07/2021).

Dalam kegiatan ini, prajurit Yonmandala Yudha Kostrad membagikan 350 Nasi kotak, 600 paket daging dan beras. Kegiatan tersebut merupakan bentuk perhatian dan kepedulian kepada masyarakat yang terdampak pandemi Virus Covid-19 khususnya di daerah Lebak.

Baca Juga :  Asah Naluri Tempur, Yonif Mekanis Raider 411 Kostrad Gelar Latihan Taktis Tingkat Regu

Tujuan kegiatan tersebut untuk membantu warga dalam mengatasi kesulitannya di tengah pemberlakuan PPKM Darurat yang di berlakukan pemerintah.

Titik lokasi pembagian nasi kotak yaitu Pasar Leuwiranji, RS. Ajidarmo, TPA Kopi, Kp. Cipahit, Kp. Ciuyah, Kp. Cicahe, Kp. Pajagan, Kp. Nangela dan di Desa Binaan Batalyon Mandala Yudha.

Baca Juga :  Pangkalan TNI AL Sabang Gelar Malam Kesenian Taruna Akademi Angkatan Laut di Pondok Rekreasi Dermaga Lanal Sabang

Sejumlah masyarakat yang mendapatkan bantuan mengucapkan banyak terima kasih kepada seluruh Prajurit Batalyon Mandala Yudha Kostrad dan TNI pada umumnya, yang telah peduli terhadap kesulitan warga di tengah pandemi Virus Covid-19. (Penkostrad).

Autentikasi
Kapen Kostrad, Kolonel Inf Haryantana, S.H.

Berita ini 15 kali dibaca

Share :

Baca Juga

HR Krisdianto Dilantik Jadi Ketua PMI Jaktim Periode 2021 – 2026

Headline

HR Krisdianto Dilantik Jadi Ketua PMI Jaktim Periode 2021 – 2026
Melalui Babinsa, Persit KCK Korem 163/Wira Satya Gelar Aksi Peduli Warga Terdampak Covid-19

Nusantara

Melalui Babinsa, Persit KCK Korem 163/Wira Satya Gelar Aksi Peduli Warga Terdampak Covid-19
Pemilihan Ketua Mitra Jaya Koramil 06-Kelapa Gading

Nusantara

Pemilihan Ketua Mitra Jaya Koramil 06-Kelapa Gading
Semakin Meningkat Antusias Vaksinasi Covid-19 Untuk Prajurit, PNS dan Masyarakat

Nusantara

Semakin Meningkat Antusias Vaksinasi Covid-19 Untuk Prajurit, PNS dan Masyarakat
Checkpoint Penyekatann Lalin Jln .Raya Bogor KM.28 Kel. Pekayon, Pasar Rebo Jaktim

Nusantara

Checkpoint Penyekatann Lalin Jln .Raya Bogor KM.28 Kel. Pekayon, Pasar Rebo Jaktim
Koramil 05 Tanah Abang Beserta BKO TNI Pantau Pelaksanaan Prokes Pedagang Kaki Lima di Tiga Pasar Lingkungan Binaan

Nusantara

Koramil 05 Tanah Abang Beserta BKO TNI Pantau Pelaksanaan Prokes Pedagang Kaki Lima di Tiga Pasar Lingkungan Binaan
Danramil 01/Koja, Kapolsek Dan Camat Pantau Langsung Pergerakan Pemudik

Nusantara

Danramil 01/Koja, Kapolsek Dan Camat Pantau Langsung Pergerakan Pemudik
NO DRUGS Kodim 0504/JS Selenggarakan Sosialisasi P4GN dan Cek urine

Nusantara

NO DRUGS Kodim 0504/JS Selenggarakan Sosialisasi P4GN dan Cek urine