RajaBackLink.com

Home / Headline / Infotainment / Nasional / Sosial Budaya

Selasa, 26 September 2023 - 12:57 WIB

Program CSR PT Pertamina Geothermal Energy Tbk Lumut Balai. Berhasil, Membawa Masuk Desa Kelumpang Mengikuti Kompetisi Ajang Anugerah Desa Wisata Indonesia Tahun 2023.

Dadang Hariansyah - Penulis Berita

Muara Enim, SRIWIJAYATODAY.COM – Melalui program Coorporate Social Responsibility (CSR) PT Pertamina Geothermal Energy Tbk area Lumut Balai tahun 2023.

Para pengerajin bambu desa Kelumpang Kecamatan Ulu Ogan Kabupaten Ogan Komering Ulu, berhasil mencetak para pengerajin muda potensial.

Assisten Manager Government and Public Relation PGE Lumut Balai. Ryan Dwi Gustriandha mengatakan, hal ini telah berjalan sejak tahun 2021 lalu.

Ryan mengaku, program CSR PT Pertamina Geothermal Energy Tbk Lumut Balai tidak hanya berfokus pada kerajinan tangan saja. Menurut dia. Selain, kerajinan tangan pengelolaan bambu, objek wisata belanting river tubing, budidaya kopi ulu ayakh, dan budidaya durian menjadi sasaran program CSR PT Pertamina Geothermal Energy Tbk yang sudah berjalan sejak tahun 2021 lalu.

“Pelatihan seni anyaman kerajinan bambu ini, dipandang perlu berkelanjutan. Karena, hal ini salah satu bentuk dukungan terhadap kearifan lokal desa Kelumpang yang berada di wilayah ring satunya PGE.

Alhamdulillah, desa Kelumpang telah masuk menjadi salah satu desa yang berhasil dalam ajang Anugerah desa Wisata Indonesia yang diselenggarakan oleh Kementerian Pariwisata Ekonomi Kreatif tahun 2023″. Terang Ryan dalam siaran Persnya. Selasa, 26 September 2023.

Diketahui, pelaksanaan pelatihan tahap II seni anyam bambu tahun 2023. Dilaksanakan, di desa Kelumpang Kecamatan Ulu Ogan Kabupaten Ogan Komering Ulu. Senin, 25 September 2023.

“Pelatihan tahap II tahun ini, berhasil mencetak 10 pengerajin muda potensial. 10 pengerajin itu berasal dari dua desa. Dari desa Kelumpang dan Gunung Tiga”. Ungkap Ryan.

Dia menyebut, peserta pelatihan tahap II pengerajin bambu yang baru saja selesai dilaksanakan kemarin. Selain masyarakat umum, beberapa peserta lainnya berasal dari anggota karang taruna, PKK, dan Pokdarwis desa Kelumpang.

“Setelah pelatihan kemarin, saat ini ada 20 kader potensial yang berhasil di cetak melalui program CSR PT Pertamina Geothermal Energy Tbk Lumut Balai”. Cetusnya.

Kami berharap, melalui program CSR ini, dapat menjadi pintu masuk PT Pertamina Geothermal Energy Tbk Lumut Balai untuk turut serta berperan aktif mendukung jalannya program Pemerintah dalam rangka mensejahterakan masyarakat lokal melalui program UMKM. Tandasnya.

Baca Juga : 

Editor: Dadang HariansyahSumber: https://SRIWIJAYATODAY.COM

Berita ini 198 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Anggota Sat Samapta Polres Gowa Ikuti Sidang Tipiring Terkait Penangkapan Penjual Miras Ilegal
Pengukuhan Pengurus Camba Scooter Solidarity (CSS) Di Hadiri Sekitar 30 an Member Beserta Keluarga

Headline

Pengukuhan Pengurus Camba Scooter Solidarity (CSS) Di Hadiri Sekitar 30 an Member Beserta Keluarga
Kasad Apresiasi Gerak Cepat Penangkapan Pembunuh Sadis Babinsa dan Istri di Papua

Headline

Kasad Apresiasi Gerak Cepat Penangkapan Pembunuh Sadis Babinsa dan Istri di Papua
Kapolres Gowa Pantau Kegiatan Vaksin Di Kompleks Makam Sultan Hasanuddin Sekaligus Bagi Sembako 

Headline

Kapolres Gowa Pantau Kegiatan Vaksin Di Kompleks Makam Sultan Hasanuddin Sekaligus Bagi Sembako 
Kanit PPA Polres Gowa Sosialisasikan Undang-Undang Perlindungan Anak dan Perempuan kepada PKK Kecamatan Tompobulu

Headline

Kanit PPA Polres Gowa Sosialisasikan Undang-Undang Perlindungan Anak dan Perempuan kepada PKK Kecamatan Tompobulu
Kulo Nuwon Komandan Brigade Infanteri Para Raider 18 Kostrad di Malang Raya

Headline

Kulo Nuwon Komandan Brigade Infanteri Para Raider 18 Kostrad di Malang Raya
Di Aceh Timur, Proyek Gedung Arsip UPTD Anggaran Milyaran Telah Mati Kontrak, Kenapa ?

Aceh

Di Aceh Timur, Proyek Gedung Arsip UPTD Anggaran Milyaran Telah Mati Kontrak, Kenapa ?
Tingkatkan Kewaspadaan Polres Aceh Timur Simulasi Sispam Mako

Headline

Tingkatkan Kewaspadaan Polres Aceh Timur Simulasi Sispam Mako