RajaBackLink.com

Home / Headline

Sabtu, 9 April 2022 - 09:26 WIB

Ramadan Penuh Berkah, Kapolsek Galut Bersama Bhayangkari Berbagi Takjil 

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // TAKALARSULSEL, Bulan Suci Ramadan adalah bulan penuh berkah, bulan dimana kita harus berbuat amalan untuk lebih banyak mendapatkan pahala.

Momen inilah yang digunakan oleh Kapolsek Galut Polres Takalar, AKP Napa bersama personilnya turun kejalan membagikan takjil buka puasa kepada para pengguna jalan di depan Polsek Galut, Jalan Bauru Dg Gau, Kelurahan Bontolebang, Kecamatan Galut, Kabupaten Takalar, Jum’at 08/04/2022 sore.

Baca Juga :  Danbrigif Raider 13 Kostrad Hadiri Peringatan Hari Kesiapsiagaan Bencana

Didampingi Ketua Bhayangkari Ranting Galut Ny. Asmayanti Asmir bersama sejumlah pengurus Bhayangkari lainnya, tampak terlihat bersemangat membagikan 250 paket makanan dan minuman untuk dibagikan kepada pengguna jalan yang melintas.

Kapolsek AKP Napa mengungkapkan terima kasih kepada personilnya yang menanamkan rasa kekeluargaan dan peduli terhadap sesama sehingga kegiatan berbagi takjil kepada masyarakat dapat terlaksana dengan baik,” jelasnya.

Baca Juga :  Lewat Safari Jumat, Kapolsek Parangloe Intensifkan Bhabinkamtibmas Aktif Berikan Himbauan Ke Masyarakat

Hal ini dilakukan semata mata hanya untuk mendekatkan diri dengan masyarakat sehingga tidak ada jarak antara masyarakat dengan Polri selain itu kegiatan tersebut adalah untuk mendapatkan pahala di Bulan Penuh Berkah.

“Semoga apa yang dilakukan dapat bermanfaat dan bernilai ibadah dihadapan Allah SWT” Ujar Kapolsek. (Hms_Asw)

Muhammad Yusuf Hading

Berita ini 80 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Kapolri Sosialisasikan One Way di Jalan Tol Akan Diperpanjang Hingga Esok Pagi 

Headline

Kapolri Sosialisasikan One Way di Jalan Tol Akan Diperpanjang Hingga Esok Pagi 
Dinas Syariat Islam Aceh Gelar Acara FASI ke II di Aceh Timur

Aceh

Dinas Syariat Islam Aceh Gelar Acara FASI ke II di Aceh Timur
Sanksi Hukum Pidana Penyebar Data Pribadi 

Headline

Sanksi Hukum Pidana Penyebar Data Pribadi 
Asisnten III Bupati Aceh Timur lakukan vidcom dengan kementerian Koordinator PMK

Aceh

Asisnten III Bupati Aceh Timur lakukan vidcom dengan kementerian Koordinator PMK
17 Pelanggar Terjaring Operasi Yustisi Tiga Pilar Yang Menyasar Jalan Kalianyar Tambora

Headline

17 Pelanggar Terjaring Operasi Yustisi Tiga Pilar Yang Menyasar Jalan Kalianyar Tambora

Headline

Dewan Masjid Indonesia (DMI) kecamatan makassar berbagi kepada para petugas Masjid
Harimau Serang Sapi di Banda Alam, Ditemukan Luka Bekas Gigitan

Aceh

Harimau Serang Sapi di Banda Alam, Ditemukan Luka Bekas Gigitan
Ops Damai Cartenz Berhasil Evakuasi 8 Korban Penembakan KKB

Headline

Ops Damai Cartenz Berhasil Evakuasi 8 Korban Penembakan KKB