RajaBackLink.com

Home / Berita Sumatera / Daerah / Headline / Nasional / Organisasi / Peristiwa / sosial

Rabu, 19 Mei 2021 - 12:22 WIB

Salurkan Bantuan Sosial Kemanusiaan Team GNPK-RI Muara Enim Peduli Korban Kebakaran

Dadang Hariansyah - Penulis Berita

Ketua Pimpinan Daerah GNPK-RI Muara Enim Serahkan bantuan Sosial Kemanusiaan Terhadap Korban Musibah Kebakaran Desa Gunung Megang Dalam Kecamatan Gunung Megang Kabupaten Muara Enim Selasa 18 Mei 2021 Sore

Ketua Pimpinan Daerah GNPK-RI Muara Enim Serahkan bantuan Sosial Kemanusiaan Terhadap Korban Musibah Kebakaran Desa Gunung Megang Dalam Kecamatan Gunung Megang Kabupaten Muara Enim Selasa 18 Mei 2021 Sore

Sriwijayatoday.com Muara Enim Sumsel – Gerakan Nasional Pencegahan Korupsi Republik Indonesia (GNPK-RI) Peduli Korban Bencana Kebakaran Desa Gunung Megang Dalam Kecamatan Gunung Megang Kabupaten Muara Enim Selasa 18 Mei 2021

Musibah kebakaran yang terjadi di desa gunung Megang dalam pada hari Senin 17 Mei 2021 lalu menimbulkan duka mendalam bagi warga desa gunung Megang dalam, kebakaran yang diduga disebabkan oleh konsleting arus listrik itu menghanguskan dua buah rumah warga desa gunung megang dalam tepatnya berada di kampung satu desa gunung Megang dalam

Apriadi selaku Anggota BPD Desa Gunung Megang Dalam saat dibincangi Sriwijayatoday.com mengatakan ada sekitar 6 (enam) kK yang terkena dampak dari musibah kebakaran ini

“Iya ada Dua rumah yang hangus terbakar,dari dua rumah tersebut ditinggali sekitar 6 (enam) kepala keluarga (kK) yang terkena dampak dari musibah bencana kebakaran ini Diantara atas Nama Yunus,Delfani,Pebri,Andri,Alfin Valentino,dan Nuraini yang ke semuanya itu adalah warga kampung satu desa gunung megang dalam kecamatan gunung megang kabupaten muara enim”Ujar Apriadi

Kejadian ini mengetuk hati para (Aktivis) penggawa organisasi masyarakat GNPK-RI Muara Enim untuk membantu korban bencana dengan menyalurkan bantuan sembako kepada korban bencana kebakaran desa gunung Megang dalam

Antoni Dequin Pimpinan GNPK-RI Muara Enim Menerangkan kepada Media Ini “Bantuan yang kami salurkan untuk para korban bencana kebakaran yang terjadi Senin lalu ini bersumber dari GNPK-RI Muara Enim,ini kami lakukan sebagai bentuk kepedulian sosial terhadap korban bencana kebakaran yang dialami oleh warga desa gunung megang dalam,tidak banyak yang bisa kami bantukan,semoga bantuan ini bisa sedikit meringankan beban para korban musibah dari bencana kebakaran ini, selanjutnya semoga para korban yang tertimpa musibah bisa ikhlas menerima ujian ini,dan bisa memetik pelajaran dari musibah yang terjadi pada warga desa gunung Megang dalam,untuk selalu waspada dan berhati-hati”Terang Antoni


Kepala Desa Gunung Megang Dalam Indra Jaya.Sip,MM saat di bincangi awak media terkait harapannya kepada pemerintah kabupaten muara enim mengatakan kepada para awak media

“Kami pemerintah desa gunung megang dalam atas nama keluarga besar korban musibah, mengucapakan rasa terimakasih kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan pada keluarga korban, khususnya bantuan yang diberikan oleh GNPK-RI kabupaten muara enim, mudah-mudahan apa yang diberikan ini tentu akan memberikan kekuatan,bagi keluarga yang terkena musibah ini,dan mereka akan lebih dapat menerima dengan ikhlas dan sabar atas segala musibah yang terjadi ini”.ucapnya

“Harapan kami tentu bantuan ini tidak cukup sampai disini,sebagai mana sudah kami sampaikan kepada bapak PJ.Bupati Muara Enim kemudian Ke pihak Management PT.BA.Harapan kami kiranya kepada keluarga yang terkena musibah ini, khususnya dua rumah yang hangus,dapat di bantu berupa biaya untuk dapat membangun kembali tempat tinggal mereka ini.Cetusnya
“Release by Dadang Hariansyah”

Baca Juga :  Kapolres Sukoharjo menggandeng Senkom menjadi tracing covid-19

Berita ini 148 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Apel Kesiapan Satgas Ops Lilin Musi 2022. Ini Kata Kapolres Lahat.

Daerah

Upaya Percepatan Vaksinasi, Lurah Ranoiapo Ferdis Mononimbar, S.Pd Terus Berpacuh

Headline

Ops Keselamatan 2022, Satlantas Polres Takalar Sosialisasi Tertib Berlalu Lintas dan Berbagi Masker 

Berita Sumatera

Kapolres Muara Enim Perintahkan Jajaran Satreskrim Dan Polsek Jajaran Sikat Pelaku 3C Di Wilayah Hukum Polres Muara Enim.

Headline

Kapolres Lhokseumawe Serahkan Kue dan Ucapkan Selamat Ultah Untuk Wartawan

Headline

Tertibkan Warga Pelanggar Prokes Babinsa Bersama Tiga Pilar Kelurahan Kali Baru Laksanakan PPKM Skala Mikro

Headline

Sipenderita penyakit Atresia ani sebagai anus imperforata Dapat Bantuan.

Headline

Dewan Masjid Indonesia (DMI) Kecamatan Makassar gelas Rapat Koordinasi (RaKor)