RajaBackLink.com

Home / Headline

Sabtu, 24 Juni 2023 - 08:16 WIB

Sambut HUT Bhayangkara ke-77, Polsek Galsel Polres Takalar Berbagi Sembako Untuk Warga Pra Sejahtera 

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // TAKALAR , Jelang perayaan HUT Bhayangkara ke-77 di Kabupaten Takalar dimeriahkan oleh Kegiatan Bakti Sosial (Baksos).

Jajaran Polsek Galsel, Polres Takalar, Polda Sulawesi Selatan memberikan bantuan sembako kepada beberapa warga pra sejahtera di wilayah tersebut.

Menurut Kapolsek Galsel IPTU Andi Aldiansyah.Se mewakili Kapolres Takalar AKBP Gotam Hidayat, S.I.K., M.Si, bakti sosial ini merupakan bagian dari rangkaian kegiatan Polsek Galsel dalam memperingati HUT Bhayangkara ke-77.

Baca Juga :  Honor Perangkat Desa di Aceh Timur Belum Terbayar, Benarkah ?

Salah satunya adalah mengadakan bakti sosial khusus untuk warga pra sejahtera di Kecamatan Galsel, Kabupaten Takalar.

“Kegiatan ini adalah wujud kepedulian Polri terhadap warga pra sejahtera, sebagaimana instruksi dari bapak Kapolres Takalar dalam memperingati HUT Bhayangkara ke-77,” ujar Andi Aldiansyah pada Jumat, 23 Juni 2023.

Aldi menambahkan bahwa pembagian sembako ini mungkin tidak seberapa, tetapi merupakan bentuk kepedulian dan kehadiran Polri sebagai Pelindung, Pengayom, dan Pelayan masyarakat.

Baca Juga :  Kapolres Aceh Timur Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrem

Ini adalah upaya kami untuk keselamatan masyarakat. Keselamatan rakyat adalah hukum tertinggi. Semoga semua yang kami lakukan ini menjadi amal ibadah bagi kita semua. Momen berbagi ini juga dapat dimanfaatkan oleh anggota Polisi untuk mendekatkan diri kepada masyarakat,” ungkap Aldi.

Berita ini 65 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

MAN Jeneponto gelar perayaan hari jadi kabupaten jeneponto dan Penerapan Kurikulum Merdeka menuju madrasah maju, bermutu, mendunia
Kapolres Takalar Turut Hadiri Pelantikan Ketua dan Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Takalar 

Headline

Kapolres Takalar Turut Hadiri Pelantikan Ketua dan Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Takalar 
Respon Cepat Sat Samapta Polres Takalar Evakuasi Pohon Tumbang Yang Menghalangi Jalan

Headline

Respon Cepat Sat Samapta Polres Takalar Evakuasi Pohon Tumbang Yang Menghalangi Jalan
Polres Aceh Timur Gelar Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2023

Aceh Timur

Polres Aceh Timur Gelar Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2023
Antusias warga Kelurahan Bara Baraya Utara Dalam Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1443H

Headline

Antusias warga Kelurahan Bara Baraya Utara Dalam Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1443H
Personil Babinsa Koramil 06/KD Bersama Tim Gabungan Tiga Pilar Giat Patroli PPKM Himbau Warga Agar Patuhi Protokol Kesehatan

Headline

Personil Babinsa Koramil 06/KD Bersama Tim Gabungan Tiga Pilar Giat Patroli PPKM Himbau Warga Agar Patuhi Protokol Kesehatan
Satgas Yonif Para Raider 432 Kostrad Jaga Kesehatan Masyarakat

Headline

Satgas Yonif Para Raider 432 Kostrad Jaga Kesehatan Masyarakat
Wakapolres Gowa Hadiri Wisuda Sarjana UIN Alauddin Makassar Angkatan ke-107

Headline

Wakapolres Gowa Hadiri Wisuda Sarjana UIN Alauddin Makassar Angkatan ke-107