RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Jumat, 14 Mei 2021 - 21:09 WIB

Sekat Arus Mudik, Pos Penyekatan Gerbang Tol Bekasi Timur Dijaga Ketat Babinsa Margahayu Dan Tim Gabungan

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Kodam Jaya, Kota Bekasi – Babinsa Koramil 03/Teluk Pucung Kodim 0507/Bekasi, Sertu Asep, Serda Ana.S dan Serda Haryanto Bersama Instansi Terkait melakukan penyekatan Transportasi arus mudik di Pintu Tol Bekasi Timur, Jalan Raya Bekasi Timur, kel Margahayu, Kec.Bekasi Timur, Kota Belasi, Jumat (14/05/2021)

Dalam pelaksanaan kegiatan tersebut tim yang terdiri dari TNI, Polri, Dinas Perhubungan, Satpol PP dan Tenaga Kesehatan memeriksa dan mengecek setiap kendaraan yang melintas.

Baca Juga :  Jakarta Bangkit, Dandim 0505/JT Hadiri Pencanangan HUT Jakarta ke-494

“Setiap kendaraan yang melewati pos kita lakukan pengecekan mulai dari surat izin perjalanan, pengecekan suhu tubuh dan penerapan prokes dalam rangka menegakan aturan yang berlaku yang telah di keluarkan oleh pemerintah guna memutus mata rantai penyebaran covid 19, dan jika tidak bisa menunjukan surat jalan maka tidak dibenarkan lewat,” terang Danramil dalam rilis tertulisanya.

Baca Juga :  gelar donor darah lagi fahira idris : Walau Pandemi Ketersediaan Stok Darah Tidak Boleh Menipis

Dalam kesempatan itu juga tim mengajak masyarakat dan pengendara kendaraan untuk mengikuti dan mematuhi anjuran pemerintah dalam rangka memutus mata rantai penyebaran virus COVID-19

“Kepada warga para Babinsa juga turut menghimbau agar tidak melakukan perjalanan mudik guna mendukung upaya pemerintah dalam mumutuskan mata rantai penularan covid 19,” himbaunya.(Syarip H/red)

(Sumber kodim 0507/Bekasi)

Berita ini 65 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Nusantara

Apel Tim Pemburu Vaksin Untuk Capai 80% Warga Tervaksin Saat HUT Kemerdekaan

Nusantara

Komandan Lanal Tanjung Balai Asahan Pimpin Upacara Hari Armada Tahun 2021

Nusantara

Tegakan Disiplin Preokes, Babinsa Aren Jaya Bersama Tiga Pilar Datangi Warung Yang Padat Pembeli

Nusantara

Satgas Yonarmed 6 Kostrad Ajak Warga Olahraga Bersama Dalam Rangka Menjaga Imun

Nusantara

Kejuaraan Menembak Senapan Angin Piala Bergilir Pangdivif 2 Kostrad

Headline

Kunjungan Kerja Pangdivif 2 Kostrad Berlanjut Kunjungi Yonzipur 10 Kostrad

Nasional

Danrem 052/ WKR Mengecek Dan Meyakinkan Langsung Bantuan Pemerintah Tepat Sasaran

Nusantara

Tiga Pesan Danramil 03/Teluk Pucung Saat Acara Army Go To School di SMPN 41 Kota Bekasi