RajaBackLink.com

Home / Headline

Rabu, 7 September 2022 - 16:57 WIB

Terkait dugaan penyalahgunaan DANA BOS 2021, Koalisi GEMWATOR serahkan Laporan.

Rizky Iswandi - Penulis Berita

Ket foto: Korlap GEMWATOR saat serahkan Laporan

Ket foto: Korlap GEMWATOR saat serahkan Laporan

Sriwijayatoday.com(Tanjungbalai)-Penyalahgunaan dana Bantuan Operasional Sekolah tahun 2021, di sinyalir dilakukan oleh kepala sekolah yang ada di Tanjungbalai. Hal ini oleh Salah satu ketua lembaga yang ada di GEMWATOR, Lembaga Wanita Indonesia Yuna Rtg.

Menurut nya, bantuan dana BOS harus dipergunakan untuk operasional sekolah demi menunjang kegiatan pendidikan. Tidak boleh digunakan untuk kepentingan pribadi dalam memperkaya diri sendiri . Maka, Koalisi GEMWATOR memandang persoalan ini harus segera di tindak demi masa depan generasi bangsa.

Baca Juga :  PDIP PASCA MEGAWATI

“Dana BOS digunakan untuk kepentingan sekolah, untuk menunjang
Kegiatan pendidikan, agar tidak ada lagi generasi muda yang putus sekolah karena biaya. Maka kami datang ke kantor Kejaksaan ini untuk menyerahkan laporan dugaan penyelewengan dana BOS” kata nya

Laporan diserahkan langsung oleh Yuna Rtg dengan didampingi oleh ketua lembaga lembaga yang lain yang tergabung di dalam GEMWATOR. Senin 7/9/2022 diterima langsung oleh Kasubsi EKPPS Joharlan Hutagalung SH MH dan JPU Parlindungan Situmorang
Dan berjanji akan menindaklanjuti laporan koalisi Gemwator serta akan memanggil kepala sekolah yang dilaporkan dan mengaudit aliran dana BOS 2021 di sekolah yang bersangkutan.

Baca Juga :  Waah! Masyarakat Gelumbang Berdesak-desakan Beli Sembako Murah.

“Terimakasih atas laporan nya, kami akan menindaklanjuti laporan ini, dan berjanji akan memanggil dan memeriksa kepala sekolah yang masuk dalam berkas laporan.
Kami memberi apresiasi atas kepedulian koalisi GEMWATOR dalam kontrol sosial dalam dunia pendidikan” pungkas nya. (R.I)

Berita ini 104 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Kapolda Aceh Inspeksi Pos Operasi Keutupat Seulawah Kota Langsa

Aceh

Kapolda Aceh Inspeksi Pos Operasi Keutupat Seulawah Kota Langsa
Apel Mingguan Pemkab Way Kanan, Sekda Saipul Sampaikan Beberapa Poin Penting

Headline

Apel Mingguan Pemkab Way Kanan, Sekda Saipul Sampaikan Beberapa Poin Penting
Kafilah Aceh Timur Tampil Perdana di Empat Cabang 

Aceh

Kafilah Aceh Timur Tampil Perdana di Empat Cabang 
Antisipasi Kerawanan Malam Minggu, Kapolsek Bontonompo Intensifkan Patroli

Headline

Antisipasi Kerawanan Malam Minggu, Kapolsek Bontonompo Intensifkan Patroli
Angga Ali Waluyo Sah Menjadi Sekertaris Forwan Lokal Sergai

Headline

Angga Ali Waluyo Sah Menjadi Sekertaris Forwan Lokal Sergai
MEWASPADAI JARINGAN TERORISME  Oleh  Ahmad Razak  Dosen Fakultas Psikologi UNM

Headline

MEWASPADAI JARINGAN TERORISME Oleh Ahmad Razak Dosen Fakultas Psikologi UNM
Patroli Blue Light Perintis Presisi Polres Takalar, Sasar Titik-titik Rawan Gangguan Kamtibmas 

Headline

Patroli Blue Light Perintis Presisi Polres Takalar, Sasar Titik-titik Rawan Gangguan Kamtibmas 
Peletakan Batu Pertama Awal Dimulainya Pembangunan Masjid Maradekaya

Headline

Peletakan Batu Pertama Awal Dimulainya Pembangunan Masjid Maradekaya