RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Kamis, 20 Mei 2021 - 19:46 WIB

Tiga Pilar Tamansari Gelar OPS Yustisi, 22 Pelanggar Terjaring

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta– Tiga Pilar Kecamatan Tamansari gencar lakukan operasi yustisi dalam rangka penegakan PSBB dan disiplin masker guna menekan sekaligus memutus mata rantai penyebaran virus covid-19 di Wilayah binaan Koramil 01/TS

22 personil gabungan dari Koramil 01/TS, Polantas, Dishub dan Satpol PP menyasar Jalan Asemka Kelurahan Pinangsia Kecamatan Tamansari Jakarta Barat.kamis (20/5)

Baca Juga :  Anggota Koramil 04/ Kep. Seribu Hadir Dalam Kegiatan Peringatan 2 Dekade TNKPS

Petugas gabungan mendapati 22 orang pelanggar tidak menggunakan masker diantaranya pejalan kaki dan pengendara kendaraan roda dua dan empat.

Danramil 01/TS Mayor Inf Zulkarnaen Galib menyebutkan, 22 orang pelanggar kedapatan tidak menggunakan masker dan di sanksi sosial membersihkan fasilitas umum dengan menyapu jalanan.

Baca Juga :  Koarmada I Tetap Eksis Layani Vaksinasi Covid-19 di Satuan Jajaranya dan Fasilitas Umum Lainya

” kegiatan ini akan terus dilakukan setiap hari pagi dan sore hari malam harinya kami melaksanakan patroli wilayah”.Kata Danramil.

Kami harap masyarakat terus membantu kegiatan ini dengan mematuhi protokol kesehatan dan bersungguh sungguh untuk melaksanakannya,Tambah Danramil.

Sarip H/red
( Sumber Koramil 01/Ts ).

Berita ini 14 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Pengamanan Arus Balik Mudik H+5 Lebaran, Koramil 06/Cakung Bersama Tiga Pilar Amankan Terbus Pulogebang

Nusantara

Pengamanan Arus Balik Mudik H+5 Lebaran, Koramil 06/Cakung Bersama Tiga Pilar Amankan Terbus Pulogebang
Dukung Program Pemerintah, Diskes Koarmada I Terus Berikan Vaksinasi Kepada Masyarakat Umum

Nusantara

Dukung Program Pemerintah, Diskes Koarmada I Terus Berikan Vaksinasi Kepada Masyarakat Umum
Sambut Tahun Baru, Brigif Mekanis Raider Salurkan 1.000 Paket Beras Kepada Masyarakat

Nusantara

Sambut Tahun Baru, Brigif Mekanis Raider Salurkan 1.000 Paket Beras Kepada Masyarakat
Ratusan Masyarakat Bawa Hewan Peliharaan Ke Posyandu Hewan Bersama Pet care KPKS Dan PETA Cinta

Headline

Ratusan Masyarakat Bawa Hewan Peliharaan Ke Posyandu Hewan Bersama Pet care KPKS Dan PETA Cinta
2.288 warga terima suntikan vaksin Covid-19, Polres Minsel buka 13 Gerai Vaksin Presisi

Daerah

2.288 warga terima suntikan vaksin Covid-19, Polres Minsel buka 13 Gerai Vaksin Presisi
Lanal Bandung Ikuti Rasko Koarmada I Secara Virtual Di Mako Lantamal III Jakarta

Nusantara

Lanal Bandung Ikuti Rasko Koarmada I Secara Virtual Di Mako Lantamal III Jakarta
WN 88 Sub Unit 01 Sektor Bekasi Barat Audensi Silaturahmi

Nusantara

WN 88 Sub Unit 01 Sektor Bekasi Barat Audensi Silaturahmi
Hari ini Kembali Tiga Pilar Tamansari Gelar OPS Yustisi, 12 Pelanggar Di Sanksi

Nusantara

Hari ini Kembali Tiga Pilar Tamansari Gelar OPS Yustisi, 12 Pelanggar Di Sanksi