RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Rabu, 7 Juli 2021 - 13:56 WIB

Tim Pengawasan Kodam Jaya Jayakarta Kunjungi Posko PPKM Mikro Kelurahan Paseban

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta Pusat, (6/7) Brigadir Jendral TNI Rosa dan Kolonel Infanteri Erwin melaksanakan kunjungan ke Kampung Tangguh Jaya RW 05 Kelurahan Paseban dan posko PPKM mikro 3 pilar di kelurahan paseban.

Kunjungan yang merupakan bagian dari pengawasan dan evaluasi tersebut didampingi oleh Kaur Bakti TNI Kodim Kapten Kav Irwan Setiawan, bertujuan untuk memonitor serta evaluasi penerapan PPKM MIkro, termasuk memantau kesiapan Satgas Covid 19.

Baca Juga :  Babinsa Koramil 01/Kranji Bantu Pelaksanaan Vaksinasi Covid 19 di Wilayah Binaannya

Dilokasi Brigadir Jendral TNI Rosa beserta rombongan mengunjungi posko untuk melakukan koordinasi dengan satgas serta memantau sarana dan prasarana pendukung kinerja.

Selain menampung berbagai masukan yang diutarakan satgas, dikesempatan itu Brigadir Jendral TNI Rosa juga terlihat memberikan instruksi serta arahan terkait optimalitas kinerja dalam menangani pencegahan penyebaran Covid 19. Menurutnya, sikap profesionalitas dan kepedulian wajib dikedepankan.

Kaur Bakti TNI dalam hal ini menjelaskan bahwa kunjungan tersebut merupakan bagian dari instruksi pimpinan melakukan monitoring terhadap efektivftias kinerja satgas dalam mendukung sistem penanggulangan Covid 19.

Baca Juga :  Tingkatkan Sinergitas, Pangdivif 2 Kostrad Kunjungi Kodam V/Brawijaya

“Kunjungan pengawasan dan evaluasi tersebut merupakan program kerja Angkatan Darat, tentang perintah kepada seluruh jajaran prajurit TNI-AD agar mengoptimalkan pencegahan bahkan memutus rantai penyebaran Covid 19”, tutup Kaur Bakti TNI
*Sumber Kodim 0501/JP BS*

Berita ini 38 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Daerah

PW Anshor Papua Dukung Stabilitas Keamanan PON Di Papua

Headline

Dandenpal Divif 2 Kostrad : Bijaklah Dalam Penggunaan Media Sosial

Nusantara

Jelang HUT TNI ke 76, Koramil 02/Matraman Kembali Percepat Herd Immunity, Ajak Warga Vaksin

Nusantara

Babinsa 05/Bantargebang Bersama Tim Gabungan Sekat Mudik Lebaran Di Pintu Tol Bekasi Barat 1

Covid 19

Senkom mengikuti Vaksinasi Masal Dalam rangka HUT BHAYANGKARA Ke- 75 Di POLRESTA SURAKARTA

Nusantara

Peduli Dengan Warga Binaanya, Danramil 03/Tg.Priok Bantu Korban Kebakaran

Nusantara

Pernika Siap Dukung Latihan Operasi Amfibi TNI AL

Nusantara

Tingkatkan Kemampuan, Danlantamal XI Gelar Latihan Menembak