RajaBackLink.com

Home / Headline / Nasional / Nusantara

Kamis, 29 April 2021 - 11:50 WIB

Yonif Raider 509 Kostrad Melaksanakan Donor Darah di Bulan Ramadhan

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta. Sebanyak 20 orang prajurit Yonif Raider 509 Kostrad mengikuti bakti sosial donor darah di Aula Kodim 0824/Jember, Sabtu (24/4/2021).

Donor darah yang dilaksanakan dalam rangka bulan Ramadhan ini diselenggarakan oleh Kodim 0824/Jember dan Unit Transfusi Darah (UTD) PMI Kabupaten Jember selain diikuti prajurit Yonif Raider 509 Kostrad juga diikuti dari personel TNI dari anggota jajaran Kodim 0824/Jember.

Baca Juga :  Yonif Raider 509 Kostrad gelar Kejuaraan Terbuka Seni Tarung Tradisional Piala Danyonif Raider 509 Kostrad

Mengikut sertakan personel Yonif Raider 509 Kostrad dalam kegiatan Baksos donor darah di Kodim 0824/Jember merupakan bentuk kebersamaan dan sinergitas TNI yang ada di wilayah Jember yang saling mendukung satu sama lain dalam pelaksanaan kegiatan.

Baca Juga :  Warga Kajang Bermohon Kepada Presiden, Kembalikan Lahan Kawasan Adat Kajang - Bulukumba dari PT LonSum.

Selesai kegiatan, Komandan Kodim menyampaikan ucapan terima kasih kepada semua jajaran Kodim 0824/Jember dan Yonif Raider 509 Kostrad serta segenap peserta lainnya yang turut berpartisipasi pada kegiatan Baksos donor darah ini. (Penkostrad).

Syarip H/red

Autentikasi
Kapen Kostrad, Kolonel Inf Haryantana, S.H

Berita ini 26 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Bhabinkamtibmas Romang Polong Galang Tokoh Masyarakat Melalui Pendekatan Kearifan Lokal

Headline

Pangdam Hasanuddin Ikuti Vicon dengan Panglima TNI, Bahas Percepatan Vaksinasi*

Headline

Tim Safari Pers Mabesal Sambangi Prajurit Lantamal XI Merauke

Headline

Jenguk Penyakit Gagal Ginjal, dr. M.Rizky Rahmadhan Hasibuan Berisemangat Penderita

Headline

Uang Deposito Nasabah Hilang Rp 101 Juta, BNC : Transaksi Sah Tak Bisa Diganti

Nusantara

Ringankan Beban Masyarakat, Yonarmed 12 Kostrad Gelar Khitanan Massal

Nusantara

Yonif Para Raider 330 Kostrad Laksanakan Peninjauan Medan dan Latihan Mobud pada Latihan Bersama Garuda Shield-15/2021

Headline

HPSN 2022 Di Atim Mengecewakan, Darwin Eng : Kalau Tidak Mampu Dipecat Saja