RajaBackLink.com

Home / Daerah

Kamis, 30 September 2021 - 16:59 WIB

Serah Terima Jabatan Wahyu Widodo, A.Md.Kep Resmi Jabat Kepala Puskesmas Manggala Pinoh Selatan Melawi

Redaksi - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com | Melawi, Kalbar – Wahyu Widodo, A.Md.Kep, Secara resmi menjabat sebagai Kepala Puskemas Manggala Pinoh Selatan telah melaksanakan serah terima jabatan di Aula Puskesmas Manggala Kab Melawi. Kamis, 30/09/2021.

“Wahyu Widodo,A.Md.Kep Sebelum nya menjabat sebagai bendahara puskesmas Manggala Pinoh Selatan melaksanakan serah terima dengan drg. Rahmat S Simbolon yang akan menempati jabatan baru  sebagai staf dokter di RSUD Melawi.

“Rotasi jabatan merupakan kebutuhan pemerintah daerah dan pembinaan karier kepada para ASN yang ada di lingkungan Pemkab Melawi untuk  mengoptimalkan pelaksanaan tugas-tugas yang ada demi pelayanan kepada masyarakat Melawi”. Ucap, H. Dadi Sunarya Usfa Yursa Bupati Melawi dalam sambutannya saat pelantikan para pejabat yang ada di lingkungan Pemkab Melawi beberapa hari lalu.

Baca Juga :  Team Penyidik KPK, Datangi Gedung Kantor DPRD Kabupaten Muara Enim.

drg.Ramat S Simbolon dalam sambutannya mengucapkan terima kasih atas kerja sama yang baik selama ini bersama rekan-rekan selama kurun waktu 6 tahun banyak suka dan duka dan kita bisa kerjakan bersama dengan baik’. ucapnya

Wahyu Widodo juga menyampaikan dan  berterimakasih serta berharap kita smua bisa bekerja sama yang baik, semua stap puskemas manggala agar kinerja kita kedepan akan terus lebih baik dalam pelayanan kesehatan kepada masyarakat.

Baca Juga :  Silaturrahmi Dengan Wartawan, Kapolres Aceh Timur Ajak Media Dukung Percepatan Penanganan Covid-19

Acara serah terima hanya di lakukan oleh internal staf  puskesmas Manggala dan di awali dengan kata sambutan di tutup dengan Doa, juga di lanjutkan dengan penandatanganan berita acara serah terima  jabatan, selanjutnya penyerahan berkas pertanggung jawaban kepada kepala Puskesmas yang baru”. Ucap Heri Herizon.S.Kep Staf Puskesmas Manggala saat di konfirmasi Awak Media  Sriwijayatoday.com melalui via WhatsApp.

Penulis : Musa C
Kaperwil Kalbar

Berita ini 305 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Daerah

Pelaksanaan Penjemputan Penambahan Anggota Baru Yonif RK 644/Walet Sakti tetap Mengedepankan Prokes

Aceh

Update Pertandingan Cabor Sepak bola Popda Aceh XVII

Aceh

Akibat Lakalantas Tahun 2021, 80 Tewas di Bireun

Aceh

Polres Lhokseumawe Juara I Pendataan Kecelakaan Lalu Lintas Online.

Berita Polisi

BREAKING NEWS : Buron Lebih dari Satu Tahun, Pencuri Sapi di Lubai Diringkus Polisi

Daerah

Gelar Ops Patuh Kapuas 2021, Satlantas Melawi Bagikan Masker dan Tempelkan Stiker

Berita Sumatera

Setubuhi Anak Tiri, Sukarmin Di Ganyang Team Alap-alap Unit Reskrim Polsek Semendo

Aceh

Terulang Lagi, Sumur Minyak Tradisional Ilegal Di Aluer Canang Aceh Timur Meledak dan Terbakar