RajaBackLink.com

Home / Headline

Rabu, 16 Maret 2022 - 15:36 WIB

Polres Gowa Gelar Peningkatan Kemampuan Komunikasi 

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // GOWA-SULSEL, Kepolisian Resor Gowa (Polres Gowa) menggelar Peningkatan Kemampuan Komunikasi Anggota Polda Sulawesi Selatan Dalam Memberiak Pelayanan Terbaik Kepada Masyarakat yang digelar di Aula Endra Dharmalaksana, Rabu (16/3/2022) Siang.

Pada kegiatan tersebut yang hadir memberikan Konsultan dan Motivator yakni Dr. Aqua Dwipayana, S.I., KOM dan dihadiri oleh Kapolres Gowa AKBP Tri Goffarudin.P, S.I.K.,M.H didampingi Wakapores Gowa Kompol Soma Miharja serta para PJU, Kapolsek, Perwakilan masing -masing satuan fungsi dan Polsek Jajaran yang ada di Polres Gowa.

Kapolres Gowa AKBP Tri Goffarudin. P. SIK.,MH saat dikonfirmasi mengatakan, kegiatan tersebut dilaksanakan untuk meningkatkan kemampuan komunikasi personil guna memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

“Ini salah satu bentuk kegiatan yang penting diketahui personil Polri khususnya Polres Gowa dalam melayani untuk berkomunikasi yang baik kepada masyarakat,” ungkap Kapolres Gowa.

Selain itu juga, Kapolres Gowa berharap agar para personil Polres Gowa dapat membuktikan kepada masyarakat bahwa Polri adalah sahabat mereka.

Muh.Yusuf Hading

Humas Polres Gowa

Berita ini 101 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Demi Menjaga Prokes, Istiqlal Tiadakan Sahur dan Buka Bersama

Aceh

Kapolres Aceh Timur Antar Jenazah Korban Kecelakaan di Peudawa ke Rumah Duka

Headline

ARD Community Hadirkan Andalan Hati Sudirman Sulaeman Bersama Dg.Rahmatika Dewi Ketua DPRD Propinsi Sulawesi Selatan

Headline

Kapolres Takalar Hadiri Acara Peresmian Laboratorium Kesehatan Daerah Kabupaten Takalar 

Headline

Anggota Komisi XII DPR RI Ragukan Keberhasil Kebijakan Pemerintah Melarang Penjualan LPG di Tingkat Pengecer

Headline

Percepatan Vaksinasi, Pemerintah Kab Gowa Bersama TNI-Polri Intens Laksanakan Vaksinasi COVID-19

Headline

Peringati HUT Ke-60, Divif 2 Kostrad Gelar Doa Bersama dan Santuni Anak Yatim di Masjid Sabillul Huda

Headline

*Pangdam Terima Paparan kesiapan TMMD Ke-114 TA 2022 Kodam XIV/Hasanuddin*