RajaBackLink.com

Home / Berita Sumatera / Headline

Senin, 16 Januari 2023 - 14:16 WIB

Silaturahmi Da’wah Antipasi Perkembangan Faham Syi’ah 

Saiful Amri - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com | MEDAN Silaturahmi membangun persaudaraan adalah kewajiban muslim. Apalagi dalam rangka da’wah syi’ar agama Islam.

 

Ahad kemarin M Rizal Fadillah, SH bersama Ustad Abu Muas Sekum Aliansi Nasional Anti Syi’ah (ANNAS), bersilaturahmi dengan ulama dan aktivis Da’wah Sumatera Utara.

 

Mewakili Ketua Umum ANNAS KH Athian Ali Da’i MA keduanya bertemu dengan ulama dan aktivis da’wah di Medan.

 

Berbincang masalah keumatan termasuk antisipasi perkembangan faham syi’ah.

 

Didiskusikan fatwa MUI Pusat tentang kesesatan ajaran syi’ah seperti meragukan kesempurnaan Qur’an, mengkafirkan istri Nabi dan shahabat, ishmah imam dan nikah kontrak. Masalah keagamaan lain seru juga dikaji bersama.

 

Hadir antara lain, KH Aminullah, Ustadz Affan Lubis, Ustadzah Bunda Roni, KH Syaukani dan lain – lainnya.

 

 

Silaturahmi diakhiri tentu dengan makan durian ucok yang bermoto “jangan bilang ke Medan jika tidak mampir ke durian ucok”.***

Berita ini 99 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Diduga Pujianto Kepala Desa Sababalo Abaikan Putusan Komisi informasi propinsi Lampung 

Headline

Masjid Istiqlal Jakarta Selenggarakan Webinar Nasional dan Peluncuran IDMC

Headline

Dituding ada Menyebut Kleinnya Donatur Utama Paslon Capres 02 di Sumut, Alamsyah Laporkan Media Online Terbitan Sumut

Aceh

Kabid Humas Polda Aceh Sampaikan Ucapan Selamat Hut ke 71 Humas Polri

Berita Sumatera

BREAKING NEWS : Penangkapan Pengedar Narkotika di Wilayah Kecamatan Belimbing. Kapolres Muara Enim : Tidak akan ada ruang untuk para pelaku!

Headline

Kapolda Sulsel Sampaikan Rilis Akhir Tahun 2023

Daerah

Polda Kalbar Dan Jajaran Amankan 744 Tersangka Tindak Pidana Premanisme dan Kejahatan Jalanan

Headline

Emosi Tak Diikuti Kemauannya, Seorang Anak Di Gowa Nekat Aniaya Ayahnya