RajaBackLink.com

Home / Headline

Selasa, 9 Mei 2023 - 19:51 WIB

Angin Kencang Terjang Rumah Warga, Babinsa Kolaka Sigap Bantu Warganya*

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com // Kolaka – Angin kencang yang diakibatkan oleh buruknya kondisi cuaca menyebabkan kerusakan di rumah milik bapak H. Mahmud yang teletak di Kel. Kolakaasi, Kec. Latambaga, Kab. Kolaka. Mengetahui salah satu warganya tertimpah musibah, Danramil 1412-04/Kolaka Kapten Inf Abdul Haris, bersama anggotanya bergegas membantu warganya yang tertimpah musibah. Selasa (9/05/2023).

Baca Juga :  Cegah Penyalahgunaan Narkoba, Kodim 0502/JU Gelar Tes Urine

Kegiatan bakti sosial yang dilaksanakan oleh prajurit Kodam XIV/Hasanuddin tersebut merupakan bentuk untuk meringankan beban warga yang tertimpa bencana, selain itu juga dengan gotong royong bersama warga masyarakat diharapkan dapat memperkokoh kemanunggalan TNI-Rakyat.

Baca Juga :  Jalin Silahturahmi, Kapolsek Pallangga Kunjungi Warga di Desa Bungaejaya

Disela-sela kegiatan Danramil mengungkapkan bahwa kegiatan yang dilaksanakan secara gotong royong bersama masyarakat sekitar merupakan bagian dari implementasi Peritah Harian Kasad dimana kehadiran TNI AD di tengah masyarakat harus dapat memberikan solusi.

Berita ini 39 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Ikut Vaksin Ladies Day Polres Lhokseumawe, Mahasiswi Unimal Asal Sumut Bawa Pulang Hadiah Utama

Aceh

Ikut Vaksin Ladies Day Polres Lhokseumawe, Mahasiswi Unimal Asal Sumut Bawa Pulang Hadiah Utama
Kadiv Humas Polri Irjen. Pol. Sandi Nugroho Memimpin Upacara Serah Terima Jabatan Penata Kehumasan Utama Tk II Jabatan Sebelumnya Brigjen Pol. I Komang Sandi Arsana

Headline

Kadiv Humas Polri Irjen. Pol. Sandi Nugroho Memimpin Upacara Serah Terima Jabatan Penata Kehumasan Utama Tk II Jabatan Sebelumnya Brigjen Pol. I Komang Sandi Arsana
Tampilkan Kantor Yang Bersih, Personil Polsek Bontomarannu Kerja Bakti Bersama

Headline

Tampilkan Kantor Yang Bersih, Personil Polsek Bontomarannu Kerja Bakti Bersama
Keberhasilan Kominfo Pertahankan Predikat  Opini WTP atas Laporan Keuangan Tahun 2020

Headline

Keberhasilan Kominfo Pertahankan Predikat Opini WTP atas Laporan Keuangan Tahun 2020
Tragis! Ketika Emosi Diubun-ubun Menutupi Akal, Maka Tragedi Ini Terjadi

Headline

Tragis! Ketika Emosi Diubun-ubun Menutupi Akal, Maka Tragedi Ini Terjadi
Pelaku Curat Di Lahat, Diringkus Tim Opsnal Jagal Bandit Satreskrim Polres Lahat

Headline

Pelaku Curat Di Lahat, Diringkus Tim Opsnal Jagal Bandit Satreskrim Polres Lahat
Kapolresta Deli Serdang Terima Audiensi Ketua KONI Deli Serdang

Headline

Kapolresta Deli Serdang Terima Audiensi Ketua KONI Deli Serdang
Gelar Pengecekan Randis, Kapolres Takalar Pastikan Kendaraan Dinas Tidak Bermasalah Saat Digunakan Dalam Bertugas

Headline

Gelar Pengecekan Randis, Kapolres Takalar Pastikan Kendaraan Dinas Tidak Bermasalah Saat Digunakan Dalam Bertugas