RajaBackLink.com

Home / Headline

Sabtu, 8 April 2023 - 17:07 WIB

Antisipasi Balap Liar dan Aksi Freestyle, Polres Takalar Lakukan Patroli Sore

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // TAKALAR-SULSEL Untuk mengantisipasi aksi balap liar, Sat Samapta Polres Takalar Polda Sulawesi Selatan melaksanakan kegiatan patroli sore menjelang buka puasa di bulan Suci Ramadhan 1444H, Sabtu, (08/04/2023).

Kegiatan patroli sore ini dilaksanakan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga masyarakat dalam mengantisipasi terjadinya berbagai gangguan Kamtibmas seperti aksi balap liar dan freestyle yang sering dilakukan remaja muda menjelang waktu berbuka puasa.

Baca Juga :  Pasutri Bohong Hamil Dan Viral Di Medsos, Kini Jadi Tersangka UU ITE

Pelaksanaan patroli tersebut dilaksanakan di sepanjang jalur Jalan poros Sabintang, Jalan cor Bajeng serta jalan Poros Pariailau Kecamatan Mapsu yang menurut laporan warga sering dijadikan lokasi balap liar dan aksi freestyle.

Kapolres Takalar AKBP Gotam Hidayat melalui Kasi Humas Polres Takalar AKP H. Muh. Basri mengatakan, dalam kegiata patroli tersebut Personel Unit Patroli Sat Samapta memberikan himbauan Kamtibmas kepada warga masyarakat ,untuk selalu tertib berlalulintas, jangan ugal-ugalan saat mengendarai sepeda motor juga jangan ikut aksi balap liar.

Baca Juga :  Kuasa Hukum Helmiyati Gugat PTPN 7 Beringin Di Pengadilan Negeri Muara Enim

“Diharapkan dengan adanya pelaksanaan Patroli ini dapat memberikan rasa aman kepada warga masyarakat , sehingga wilayah Hukum Polres Takalar Zero dari aksi balap Liar,” tutur Kasi Humas AKP H. Basri.

Berita ini 73 kali dibaca

Share :

Baca Juga

SATGAS RAMPAS DPW Sul SEL dan LASKAR KERUNG KERUNG Bersatu dalam “Satu Komando Andalan Hati”

Headline

SATGAS RAMPAS DPW Sul SEL dan LASKAR KERUNG KERUNG Bersatu dalam “Satu Komando Andalan Hati”
Headline News  : Serahkan Senpira Secara Sukarela Polisi Apresiasi Langkah Sekdes Tebat Agung

Berita Polisi

Headline News : Serahkan Senpira Secara Sukarela Polisi Apresiasi Langkah Sekdes Tebat Agung
Polsek Somba Opu Laksanakan Pengamanan Kampanye dan Giat Tatap Muka Paslon Bupati Dan Wakil Bupati.

Headline

Polsek Somba Opu Laksanakan Pengamanan Kampanye dan Giat Tatap Muka Paslon Bupati Dan Wakil Bupati.
Pengedar Narkoba Ditangkap di Idi Cut, Polisi Amankan 40 Paket Sabu

Aceh

Pengedar Narkoba Ditangkap di Idi Cut, Polisi Amankan 40 Paket Sabu
Hadiri Isro Mi’raj Nabi Muhammad, Inilah Pesan Danramil 0602-06/Kramatwatu Kepada Generasi Milenial 

Headline

Hadiri Isro Mi’raj Nabi Muhammad, Inilah Pesan Danramil 0602-06/Kramatwatu Kepada Generasi Milenial 
KKB Kampung Ambaidiru Serahkan Diri Kepangkuan NKRI

Headline

KKB Kampung Ambaidiru Serahkan Diri Kepangkuan NKRI

Headline

Polres Melawi Melakukan Patroli Dan Penjagaan Terhadap Gereja Di Wilayah Hukum Polres Melawi
Kapolres Gowa Bersama Ketua Bhayangkari dan PJU Hadiri Upacara HUT RI Ke-79

Headline

Kapolres Gowa Bersama Ketua Bhayangkari dan PJU Hadiri Upacara HUT RI Ke-79