RajaBackLink.com

Home / Headline

Sabtu, 20 Januari 2024 - 10:38 WIB

Antisipasi Banjir, Bhabinkamtibmas Pantau Debit Air Diwilayah Binaannya

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // TAKALAR-SULSEL, Tingginya Intensitas curah hujan beberapa hari terakhir menyebabkan kenaikan debit air dibeberapa wilayah dan mulai memasuki pemukiman warga.

 

Mewaspadai potensi terjadinya banjir, Kapolsek Polut AKP H. Totok Rohyadi mengerahkan para personel untuk aktif melakukan patroli dan memantau wilayah yang sering terkena banjir di Kecamatan Polut, Kabupaten Takalar.

Baca Juga :  Pangdam Hasanuddin Hadiri Karnaval Merdeka Toleransi Sulawesi Selatan*

 

Menindaklanjuti hal tersebut, Sabtu pagi, 20/01/2024, Bhabinkamtibmas Bripka Abd. Kahar melaksanakan patroli di wilayah binaannya di Lingkungan Panjarungang, Kelurahan Panjarungang, Kecamatan Polut, Kabupaten Takalar untuk memantau tingginya debit air.

 

Dalam kesempatan tersebut, Bhabinkamtibmas Bripka Abd. Kahar berdialog dengan beberapa warga binaannya serta menyampaikan pesan Kamtibmas untuk senantiasa waspada terhadap kemungkinan terjadinya banjir.

Baca Juga :  Cegah Penyebaran Covid-19, Dua Lokasi Akan di Sekat Besok di Aceh Timur

 

Tetap waspada terhadap potensi banjir akibat curah hujan yang semakin meningkat, senantiasa menjaga keselamatan diri sendiri, keluarga dan orang di sekitar kita,” imbaunya.

Berita ini 42 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Menyambut HUT Humas Polri ke-71, Polres Aceh Timur Gelar Pengobatan Gratis dan Pembagian Bansos

Aceh

Menyambut HUT Humas Polri ke-71, Polres Aceh Timur Gelar Pengobatan Gratis dan Pembagian Bansos
Polres Takalar Gelar Jumat Curhat dan Berbagi Paket Sembako di Desa Laguruda

Headline

Polres Takalar Gelar Jumat Curhat dan Berbagi Paket Sembako di Desa Laguruda
Kerja Bakti Memperindah Kampung Pancasila di Wilayah Koramil 04/Pulogadung Bersama Tiga Pilar

Headline

Kerja Bakti Memperindah Kampung Pancasila di Wilayah Koramil 04/Pulogadung Bersama Tiga Pilar
Sambut HUT Bhayangkara ke-76, Personil Polsek Galsel Polres Takalar Bersihkan Masjid Kelurahan 

Headline

Sambut HUT Bhayangkara ke-76, Personil Polsek Galsel Polres Takalar Bersihkan Masjid Kelurahan 
Usai Tanam Pohon Bersama, Polsek Bajeng Bersama BKPRMI dan Karang Taruna Gelar Vaksinasi

Headline

Usai Tanam Pohon Bersama, Polsek Bajeng Bersama BKPRMI dan Karang Taruna Gelar Vaksinasi
Antisipasi Tindak Kriminalitas Anggota Samapta Gelar Patroli Dialogis di Bank BRI

Headline

Antisipasi Tindak Kriminalitas Anggota Samapta Gelar Patroli Dialogis di Bank BRI
Diduga Supir Mengantuk, Pajero Sport Rombongan PJ Bupati Aceh Timur Hantam Truck Tronton

Headline

Diduga Supir Mengantuk, Pajero Sport Rombongan PJ Bupati Aceh Timur Hantam Truck Tronton
Kepala Desa Tanjung Raya: Selamat Menunaikan Ibadah Puasa

Advetorial

Kepala Desa Tanjung Raya: Selamat Menunaikan Ibadah Puasa