RajaBackLink.com

Home / Headline

Senin, 2 Mei 2022 - 07:17 WIB

Antusias Jamaah Ikuti Shalat Hari Raya Idul Fitri 1443 H di Masjid Ilham Bara Baraya Utara Makassar

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // MAKASSAR-SULSEL, Ratusan masyarakat memadati masjid Ilham Bara Baraya Utara guna mengikuti pelaksanaan shalat Idul Fitri 1443 H pada hari Senin 2/5/2022. Jam 7 pagi wita. Hingga jalan Daeng Siraju pun turut di padati para jamaah.

Setiap tahunnya Masjid Ilham Bara Baraya Utara selalu jadi tempat favorit untuk salat idul Fitri bersama keluarga maupun sanak saudara. Selain tempatnya dekat dengan rumah, juga strategis buat Warga sekitarnya.

Salah seorang jamaah mengaku dari kecil dirinya selalu shalat Idul Fitri di Masjid Ilham Bara Baraya Utara ini. Alasannya karena tempatnya dekat dan nyaman. “Saya setiap tahun shalat Idul Fitri di masjid ini , sebab selain tempatnya nyaman juga dekat dengan rumah ” tutur warga.

Baca Juga :  Selain Ibadah Minggu Dan Suasana Natal, Samapta Polres Gowa Intensif Betpatroli Ke Gereja- Gereja.

Shalat Id dipimpin oleh imam Ustadz Supriadi Thalib.SH (Imam Rawatib Masjid Mamajang Raya) dan khotbah oleh Ustadz Andi Muhammad Ilham,S.Si, M.Kes. (Anggota Bidang Perizinan KPID SulSel)

Dalam judul khutbahnya, “Semangat Kemenangan Menjaga Ghirah Istiqomah”

Dalam khutbahnya, Ustadz Andi Muhammad Ilham mengatakan” Kita telah di jamu dalam kemuliaan Ramadhan, bulan cahayanya masjid masjid, bulan mujahadah segenap kaum muslimin, Bulan turunnya Al-Qur’an sebagai pedoman yang menuntun setiap manusia pada jalur fitrah, petunjuk dan pembeda dalam kehidupan.”

Lanjut Ustadz juga menerangkan tentang ghirah ” Sikap Ghirah itulah perasaan memiliki agama secara mendalam yang kemudian terwujud dalam kesungguhan secara optimal dalam mengamalkan tegaknya amar ma,Ruf dan nahi mungkar”

Baca Juga :  Antusias Warga maradekaya utara mengikuti kegiatan vaksin

Diakhir khutbahnya ustadz Andi Muhammad Ilham mengatakan” Di hari Idul Fitri ini kita semua bermunajat memohon kepada Allah Ta,ala menjadi pemenang di hari raya ini, setelah menjalankan sebuah ibadah di bulan suci Ramadhan.

Suci dari seluruh egosentris yang berlebihan, suci dari perasaan sombong diantara hubungan sesama manusia dan kembali meniti jalan fitrah manusia.”

Sebelum pelaksanaan shalat id panitia masjid Ilham Bara Baraya Utara Muhammad Askar Samiun membacakan himbauan seragam walikota Makassar,

Setelah selesai melaksanakan shalat id sebagian jamaah beserta keluarganya memanfaatkan kesempatannya untuk saling memaafkan serta berfoto di depan masjid kebanggaan masyarakat Bara Baraya Utara kecamatan Makassar.

Pewarta: MYH.

Berita ini 189 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Dandenpal Divif 2 Kostrad : Bijaklah Dalam Penggunaan Media Sosial

Headline

Dandenpal Divif 2 Kostrad : Bijaklah Dalam Penggunaan Media Sosial
Lomba Kicau Mania di PDI Perjuangan Kabupaten Muara Enim Sumsel.

Headline

Lomba Kicau Mania di PDI Perjuangan Kabupaten Muara Enim Sumsel.
Tinjau Pelaksanaan 1 Juta Vaksinasi Booster, Kapolri Bicara Mudik Sehat dan Nyaman

Headline

Tinjau Pelaksanaan 1 Juta Vaksinasi Booster, Kapolri Bicara Mudik Sehat dan Nyaman
Pangdam Hasanuddin Berikan Kultum Sholat Subuh di Masjid Nurul Iman Kab. Gowa* 

Headline

Pangdam Hasanuddin Berikan Kultum Sholat Subuh di Masjid Nurul Iman Kab. Gowa* 
Babinsa Jatiasih Ingatkan Pentingnya Pätuhi Protokol Kesehatan, Melalui Operasi PPKM Skala Mikro Di Pasar

Headline

Babinsa Jatiasih Ingatkan Pentingnya Pätuhi Protokol Kesehatan, Melalui Operasi PPKM Skala Mikro Di Pasar
Sinergitas TNI-POLRI, Bhabinkamtibmas dan Babinsa Sambangi Warga Binaannya

Headline

Sinergitas TNI-POLRI, Bhabinkamtibmas dan Babinsa Sambangi Warga Binaannya
VAKSINASI COVID 19 PRESISI POLSEK POLUT DAPAT DOORPRIZE

Headline

VAKSINASI COVID 19 PRESISI POLSEK POLUT DAPAT DOORPRIZE
Wakil Presiden RI Buka PTQ RRI Tingkat Nasional di Takengon

Headline

Wakil Presiden RI Buka PTQ RRI Tingkat Nasional di Takengon