RajaBackLink.com

Home / Aceh / Aceh Timur / Headline

Minggu, 15 Januari 2023 - 00:12 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Pantee Bidari Polres Aceh Timur Dengan Babinsa Gelar Patroli Bersama

Saiful Amri - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Aceh Timur  Bhabinkamtibmas Polsek Pantee Bidari Polres Aceh Timur, bersama Babinsa Koramil 20/PTB kembali melaksanakan patroli bersama. Minggu, (15/01/2023).

Dalam kesempatan tersebut, Bhabinkamtibmas dan Babinsa mengingatkan serta menghimbau warga masyarakat agar selalu berperan aktif untuk menjaga keamanan dan ketertiban sehingga masyarakat dapat beraktivitas dengan tentram.

Baca Juga :  Satuan Samapta Polres Takalar Laksanakan Operasi Yustisi dan Berbagi Masker

Mereka juga membagikan nomor Hp/WA kepada masyarakat. Hal ini bertujuan untuk memudahkan masyarakat dalam menyampaikan laporan pengaduan agar lebih cepat direspon oleh pihak Kepolisian.

Kapolres Aceh Timur AKBP Andy Rahmansyah, S.I.K. mengatakan, bahwa kegiatan tersebut untuk meningkatkan soliditas antara TNI-Polri, terang Kapolres.

Diharapkan dengan dilaksanakannya patroli bersama dapat terjalin keakraban dalam komunikasi untuk mampu memperkokoh sinergitas TNI-Polri dengan masyarakat.

Baca Juga :  Danramil, Kapolsek Bersama Muspika Jatinegara Musyawarah Selesaikan Masalah Warga

Menurut Kapolres, kegiatan tersebut sangat efektif untuk menyerap aspirasi dan keluhan dari masyarakat melalui sambang patroli dialogis.

“Dengan demikian, dalam penyelesaian setiap permasalahan tidak berkembang sehingga dapat mengganggu kamtibmas, ” terang Kapolres Aceh Timur AKBP Andy Rahmansyah, S.I.K.***

Berita ini 81 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

POLRI UNTUK MASYARAKAT” Kapolres Jeneponto Utus Tim Medis Polres Lakukan Pemeriksaan Kesehatan Warga Lumpuh
Bulan Penuh Berkah, Bhayangkari Bersama Polwan Polres Takalar Bagi Takjil Gratis

Headline

Bulan Penuh Berkah, Bhayangkari Bersama Polwan Polres Takalar Bagi Takjil Gratis
DPRD Kota Makassar Resmi Buka Masa Sidang Pertama Tahun 2024-2029, 9 Fraksi Siap Bertugas

Headline

DPRD Kota Makassar Resmi Buka Masa Sidang Pertama Tahun 2024-2029, 9 Fraksi Siap Bertugas
KONI Aceh Timur Dukung Sepenuhnya Pemkab Sebagai Penyelenggara POPDA 2024

Headline

KONI Aceh Timur Dukung Sepenuhnya Pemkab Sebagai Penyelenggara POPDA 2024
Kasi Pemerintahan Kecamatan SDT: Pemerintah Kecamatan Dan Pemdes Tanjung Raya Sudah Mendirikan Posko Penerimaan Bantuan Korban Musibah Kebakaran.

Berita Sumatera

Kasi Pemerintahan Kecamatan SDT: Pemerintah Kecamatan Dan Pemdes Tanjung Raya Sudah Mendirikan Posko Penerimaan Bantuan Korban Musibah Kebakaran.
*Lestarikan Lingkungan Melalui Program 10 Juta Pohon Bersama Polda Sulsel*

Headline

*Lestarikan Lingkungan Melalui Program 10 Juta Pohon Bersama Polda Sulsel*
Memperingati HBP KE 60, Jajaran Petugas Senam Sehat Bersama Wargabinaan

Headline

Memperingati HBP KE 60, Jajaran Petugas Senam Sehat Bersama Wargabinaan
Gubernur BI dan Gubernur Sulsel : Apresiasi Peran Kodam XIV/Hsn Dalam Sinergi Pengendalian Inflasi Ketahanan Pangan di Sulsel Mencapai Predikat Terbaik*

Headline

Gubernur BI dan Gubernur Sulsel : Apresiasi Peran Kodam XIV/Hsn Dalam Sinergi Pengendalian Inflasi Ketahanan Pangan di Sulsel Mencapai Predikat Terbaik*