RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Rabu, 22 Desember 2021 - 10:54 WIB

Cari Bibit Atlet Karate, Danyon Arhanud 2 Kostrad Laksanakan Turnamen Karate

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta. Dalam rangka memcari bibit atlet Karate baru, Komandan Batalyon Arhanud 2 Kostrad , Letkol Arh Agus Nur Fujianto, S.I.P., M.Han. menggelar turnamen Karate yang diikuti oleh Prajurit terpilih masing-masing Baterai Yonarhanud 2 Kostrad di Dojo Alap-alap Kota Malang, Jawa Timur. Senin (20/12/2021).

Untuk mengasah kemampuan beladiri Karate, masing-masing Baterai menyiapkan prajurit terpilihnya untuk ditampilkan di kategori Kata Beregu dan Kumite pada turnamen ini. Prajurit-prajurit terbaik nantinya akan di saring untuk dipilih dan dimasukkan sebagai atlet inti yang akan ditampilkan pada ajang turnamen Karate yang akan datang.

Baca Juga :  Personel TNI-Polri Lakukan Tracing dan Penyemprotan Disinfektan di Kabupaten Mimika

“Melalui Turnamen Karate ini mudah-mudahan nantinya akan lahir atlet-atlet baru dari bibit-bibit muda yang saat ini sedang berkompetisi. Kami pastinya akan terus mendukung kegiatan olahraga, karena olahraga ini sebagai salah satu alat pemersatu bangsa. Ini harus kita suport dan digalakkan bersama,” ungkap Komandan Batalyon.

Baca Juga :  Remaja masjid Maradekaya Latihan Dasar kepercayaan Diri Yang Dibimbing langsung Oleh Ketua Panitia Amalyah Ramadhan 1442.H. Muhrim.S.Pd.M.Pd

“Kepada seluruh peserta, manfaatkan event ini sebaik-baiknya serta bertandinglah secara sportif, tampillah sebagai atlet yang terbaik dengan watak kesatria dan tegakkan rasa persatuan dan kesatuan yang tinggi,” pungkasnya. (Penkostrad).

Autentikasi
Kapen Kostrad, Kolonel Inf Haryantana, S.H.

Berita ini 18 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Nusantara

Satgas Gabungan TNI – Polri dan Satpol PP, Gaspol Prokes di Kepulauan Seribu

Nusantara

Antusiasme Warga Ikuti Donor Darah Di Penutupan TMMD Ke-113 Kodim 0507/Bekasi

Headline

Danlantamal XI Merauke Resmikan Proyek Instalasi Air Bersih

Nusantara

Irpussenkav Kodiklatad Melaksanakan Pengawasan Teknik Kecabangan Kavaleri Di Yonkav 1 Kostrad

Nusantara

HUT TNI Ke-76, Brimob Kota Tanjung Balai Asahan Beri Kejutan ke TNI AL Lanal TBA

Nusantara

Parajurit Yonif Mekanis Raider 413 Kostrad Donor Plasma Covid-19 Tahap II

Nusantara

Antarkan Generasi Muda Untuk Raih Cita Cita, Babinsa Koramil 02 Pondok Gede Berikan Pelatihan Fisik

Nusantara

Komandan Kodim 0502/JU Pimpin Apel Pemberangkatan Cuti Gelombang 3