RajaBackLink.com

Home / Headline

Sabtu, 3 Juni 2023 - 10:56 WIB

DITKRIMSUS POLDA SULSEL TANGKAP PELAKU PENIPUAN ONLINE MENGATASNAMAKAN P.T PERTAMINA

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // PINRANG -SULSEL, Subdit Tindak Pidana Siber Direktorat Kriminal Khusus Polda Sulsel menangkap Pelaku Penipuan Online yang mengatasnamakan PT. Pertamina. Pinrang, (01/06/23).

Penangkapan tersebut dilakukan berdasarkan Laporan Polisi dari Korban pada tanggal 30 Mei 2023.

Tersangka berinisial AS(30) dan SL (41) ditangkap di Kel Mattunru tunrue.

Baca Juga :  Perseteruan DPRA dan Pemerintah Aceh Hanya Sandiwara, Pokir Akhirnya Diakomodir

Ditreskrimsus Polda Sulsel dipimpin Oleh Ipda Mokhamad Rukin, SH. MH berhasil mengungkap dan mengamankan pelaku penipuan online dengan modus lowongan pekerjaan yang mengatas namakan PT. Pertamina.

Saat ini kedua pelaku telah ditetapkan sebagai tersangka tindak pidana penipuan online sebagaimana dimaksud dalam Pasal 45A ayat (1) Jo Pasal 28 Ayat (1) Undang-undang RI No. 19 Tahun 2016 tentang perubahan atas Undang-Undang RI No. 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik Jo Pasal 55 Ayat (1) Ke-1 Kuphidana.

Baca Juga :  110 Anak Yatim Piatu Mendapat Tali Asih Dari PTPN IV Unit Adolina

Berita ini 177 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Polda Kalbar Polres Melawi Melakukan Patroli Dan Penjagaan Terhadap Gereja Di Wilayah Hukum Polres Melawi Antisipasi Paska Bom Bunuh Diri Di Gereja Katedral Makasar
FAKSI Desak Baitul Mal Segera Bagikan Bantuan ke Rakyat Miskin Sesuai Janji

Headline

FAKSI Desak Baitul Mal Segera Bagikan Bantuan ke Rakyat Miskin Sesuai Janji
Rakor Dewan Masjid Indonesia (DMI) kec. Makassar.

Headline

Rakor Dewan Masjid Indonesia (DMI) kec. Makassar.
Hadiri Isro Mi’raj Nabi Muhammad, Inilah Pesan Danramil 0602-06/Kramatwatu Kepada Generasi Milenial

Headline

Hadiri Isro Mi’raj Nabi Muhammad, Inilah Pesan Danramil 0602-06/Kramatwatu Kepada Generasi Milenial
Tim Opsnal DITRESKRIMSUS Subdit IV Tipidter Polda Sumsel Berhasil Mengungkap Kasus Tindak Pidana Penyalahgunaan BBM Bersubsidi

Headline

Tim Opsnal DITRESKRIMSUS Subdit IV Tipidter Polda Sumsel Berhasil Mengungkap Kasus Tindak Pidana Penyalahgunaan BBM Bersubsidi
Rakor Lintas Sektoral Jelang Nataru, Kapolres Gowa Himbau Masyarakat Tidak Mudik

Headline

Rakor Lintas Sektoral Jelang Nataru, Kapolres Gowa Himbau Masyarakat Tidak Mudik
HUT Satpam Ke-42, Polres Aceh Timur dan Puluhan Satpam Serahkan Bantuan ke Panti Asuhan

Aceh

HUT Satpam Ke-42, Polres Aceh Timur dan Puluhan Satpam Serahkan Bantuan ke Panti Asuhan
Berikan Rasa Aman Kepada Masyarakat, Polsek Pattallassang Giatkan Patroli Blue Light

Headline

Berikan Rasa Aman Kepada Masyarakat, Polsek Pattallassang Giatkan Patroli Blue Light