RajaBackLink.com

Home / Headline / Nasional / Nusantara

Selasa, 20 April 2021 - 12:20 WIB

Ingatkan Masker !!! Babinsa Perwira Bersama Tiga Pilar Tegaskan Warga Disiplin Prokes

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Kodam Jaya, Kota Bekasi – Demi mencegah Penyebaran Covid-19 Babinsa Kelurahan Perwira Koramil 03/Teluk Pucung Sertu Hafidz Bersama Bhabinkamtibmas Polsek Bekasi Utara Dan Satgas Pencegahan Covid-19, terus melaksanakan himbauan kepada masyarakat yang belum memakai masker harus memakai masker bertempat di Jl.Kendali Sada rt 01 Rw 17 kel.Perwira Kec.Bekasi Utara, Kota Bekasi, Selasa (20/04/2021).

Selain menghimbau warga yang beraktifitas ke luar rumah harus memakai masker, Sertu Hafidz Bersama Bhabinkamtibmas Polsek Bekasi Utara Dan Satgas Pencegahan Covid-19 ini juga menyampaikan agar terus menerapkan 5M, (Memakai Masker, Mencuci tangan memakai sabun di air yang mengalir, Menjaga Jarak dan Menghindari Kerumunan Serta Mengurangi Mobilitas).

Baca Juga :  Jaga Kenyamanan Beribadah, Ratusan Prajurit Kodam IM Bersihkan Masjid Raya Baiturrahman

Untuk warga yang melintas di jalan tersebut petugas gabungan ini juga meminta agar langsung pulang ke rumahnya masing-masing dan kalau sudah sampai di rumah langsung membersihkan diri dengan mencuci tangan memakai sabun, dan langsung mandi ganti pakaian.

Seperti Sdr.Hendra salah satu warga yang kedapatan oleh tim gabungan tidak menggunakan masker dalam berkendara langsung diberhentikan dan di berikan masker serta di ingatkan dan berjanji tidak akan mengulanginya lagi.

Baca Juga :  Antisipasi Tawuran dan Giat PPKM Mikro, Koramil 01/Jatinegara Bersama Muspika Empat Pilar Gelar Apel Cipkon

Hendra juga mengucapkan terima kasih kepada babinsa, Babinkamtibmas beserta tim gabungan satgas pencegahan Covid 19 yang telah mengingatkan warga yang belum sadar untuk memakai masker.

“Kami menyadari himbauan ini sangat perlu di adakan untuk kebaikan kita bersama dan mengikuti himbauan dari pemerintah”, ucapnya.

Tampak hadir dalam kegiatan tersebut Lurah Perwira (Ibu.Isma yuslianti SH. MH), Kasi Pemtribum (ASN Taufik Tri Kuncahyo, SE.), Babinsa Kel.Perwira (Sertu Hafidz) dan Bimaspol Kel.Perwira (Brifka Oki Dwi. S).

Syarip H/red

(Sumber Pendim 0507/Bekasi)

Berita ini 36 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Begini Geramnya DPRK Aceh Timur Kepada Menag, Terkait Analogi Suara Toa dan Anjing

Headline

Begini Geramnya DPRK Aceh Timur Kepada Menag, Terkait Analogi Suara Toa dan Anjing
Jalin Kekompakan Babinsa Cimuning Ajak Warga Untuk Melaksanakan Karya Bakti Pembersihan Lingkungan

Nusantara

Jalin Kekompakan Babinsa Cimuning Ajak Warga Untuk Melaksanakan Karya Bakti Pembersihan Lingkungan
*Pangdam XIV/Hsn Lari Bersama Prajurit Kesdam XIV/Hsn dan RS Tk. II Pelamoni : Sebagai Unsur Pelayan di RS, Berikan Pelayanan Yang Baik*

Headline

*Pangdam XIV/Hsn Lari Bersama Prajurit Kesdam XIV/Hsn dan RS Tk. II Pelamoni : Sebagai Unsur Pelayan di RS, Berikan Pelayanan Yang Baik*

Headline

Pramuka Fakultas Hukum Universitas Asahan Semarakkan Peringatan Maulid Nabi Muhammad 1443-H
Yonif Raider 303 Kostrad Bakti Sosial Donor Darah

Nusantara

Yonif Raider 303 Kostrad Bakti Sosial Donor Darah
Tanpa Henti, Babinsa-06/KG Lakukan Pemantauan di Wilayah Selama Warga Mudik Lebaran

Nusantara

Tanpa Henti, Babinsa-06/KG Lakukan Pemantauan di Wilayah Selama Warga Mudik Lebaran
Atlet Judo Disjasad Yang Tergabung Dalam Kontingen Jabar Raih Medali Perak PON XX Papua

Nusantara

Atlet Judo Disjasad Yang Tergabung Dalam Kontingen Jabar Raih Medali Perak PON XX Papua
EDY MULYADI YANG TIDAK LAYAK DIADILI

Hukum & Kriminal

EDY MULYADI YANG TIDAK LAYAK DIADILI