RajaBackLink.com

Home / Headline

Jumat, 5 Januari 2024 - 12:23 WIB

Jumat Curhat Dengan Warga Makassar, Kapolda Sulsel Himbau Agar Perbedaan Pilihan Jangan Jadikan Kita Konflik Atau Ribut

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // MAKASSAR-SULSEL, Kapolda Sulsel Irjen Pol Andi Rian R. Djajadi didampingi Dirbinmas Polda Sulsel dan sejumlah PJU Polda Sulsel terima Aspirasi Warga dalam kegiatan Jumat Curhat di Warkop Pacarita Jl. WR. Supratman Kel. Bulogading Kec. Ujungpandang Kota Makassar, Jumat, (05/01)

 

Kegiatan ini juga dihadiri Kapolres Pelabuhan Makassar, Kapolrestabes Makassar, Dandim 1408/Makassar, Camat Ujungpandang, para Babinsa dan Bhabinkamtibmas, Sejumlah Pejabat Terkait, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama, Tokoh Pemuda Kel. Bulugading Kec. Ujungpandang, Kota Malassar.

Kapolda Sulsel Irjen Pol Andi Rian R. Djajadi menyampaikan Jumat Curhat dengan bersama Masyarakat sebagai wujud kehadiran Polisi untuk menyapa dan mendengar aspirasi dan keluhan masyarakat dalam upaya menjaga Kamtibmas yang kondusif.

Baca Juga :  Kapolda Sumsel Mantapkan Komitmen Stakeholder Dalam Penegakan Hukum Dan Penanganan Covid-19

 

“Saya suka berjumpa dengan masyarakat, tujuannya agar sama-sama kita selesaikan permasalahan yang tersumbat yang belum terselesaikan,” ungkapnya.

 

Kapolda Sulsel juga mengatakan bahwa saat ini tahapan Pemilu tengah berlangsung dan perbedaan pilihan itu pasti, olehnya itu, lanjutnya ia berharap agar perbedaan pilihan tersebut tidak menjadikan masyarakat berkonflik atau ribut.

“Mariki jaga Situasi Kamtibmas Kampung ta, Kota ta, kita pegang teguh budaya Kita Sipakatau, Sipakalebbi, Sipakainge, agar Situasi Kamtibmas tetap damai terjaga dan juga dalam menjaga keamanan harus semua bergandengan tangan terlibat didalamnya” ungkap Irjen Pol Rian.

Baca Juga :  Jelang HUT Bhayangkara Ke 76, Kapolsek Tompobulu Berikan Bantuan Ke Masjid

 

Dalam kegiatan tersebut Irjen Pol Andi Rian R. Djajadi juga mengajak masyarakat agar lebih peka dan peduli dalam mengantisipasi kejahatan menonjol diwilayahnya, seperti Narkotika, Tawuran/perang antar Kelompok dan kejahatan Konvensional lainnya.

Diakhir sambutannya Kapolda Sulsel mengajak

masyarakat untuk menolak segala upaya provokasi merusak kerukunan beragama dan tidak terprovokasi isu-isu menyesatkan lainnya.

Berita ini 23 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Rumah Lansia Ditimpa Pohon Tumbang, Lihat Siapa yang Datang Membantu

Aceh

Rumah Lansia Ditimpa Pohon Tumbang, Lihat Siapa yang Datang Membantu
Surprise Muspika Kepada Kapolsek Pantee Bidari di Hari Bhayangkara ke 77

Aceh

Surprise Muspika Kepada Kapolsek Pantee Bidari di Hari Bhayangkara ke 77
Gelar Penanam Pohon Secara Serentak dan Hybrid, Kapoksahli Hadir Wakili Pangdam XIV/Hsn Sebagai Wujud Sinergitas TNI Polri*

Headline

Gelar Penanam Pohon Secara Serentak dan Hybrid, Kapoksahli Hadir Wakili Pangdam XIV/Hsn Sebagai Wujud Sinergitas TNI Polri*
Generasi Muda Aceh Timur (GEMAT) akan menyelenggarakan serangkaian agenda dalam memperingati 18 Tahun Perdamaian RI dan GAM.

Aceh

Generasi Muda Aceh Timur (GEMAT) akan menyelenggarakan serangkaian agenda dalam memperingati 18 Tahun Perdamaian RI dan GAM.
Penemuan Mayat Perempuan di Tompobalang, Polsek Somba Opu dan Tim Inafis Polres Gowa Lakukan Olah TKP

Headline

Penemuan Mayat Perempuan di Tompobalang, Polsek Somba Opu dan Tim Inafis Polres Gowa Lakukan Olah TKP
Halangi Tugas Seorang Wartawan, Oknum Security Hotel Claro Terancam Undang-Undang Pers*

Headline

Halangi Tugas Seorang Wartawan, Oknum Security Hotel Claro Terancam Undang-Undang Pers*
Relawan Pemimpin Indonesia (RAPI) Menggelar kegiatan dengan mengusung temu Beyond Tomorrow – Shaping Indonesia’s Future 5.0

Headline

Relawan Pemimpin Indonesia (RAPI) Menggelar kegiatan dengan mengusung temu Beyond Tomorrow – Shaping Indonesia’s Future 5.0
Meriahkan HUT RI Ke-78, Mahasiswa FSH UIN Alauddin Makassar Gelar Berbagai Lomba di Polres Gowa

Headline

Meriahkan HUT RI Ke-78, Mahasiswa FSH UIN Alauddin Makassar Gelar Berbagai Lomba di Polres Gowa