RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Selasa, 21 September 2021 - 14:59 WIB

Kecamatan Tumpaan Sukses Gelar Serah Terima Jabatan

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com MinSel Acara serah terima jabatan dan administrasi Camat Tumpaan dari pejabat lama Drs.Roly makauly,MAP,S.Th ke pejabat yang baru Terry J.Lolowang,SE yang bertempat di Kantor BPU dasa Tumpaan 1 Selasa (21/09/2021)

acara ini di buka dengan Doa yang di bawakan ketua BKSAUA Kecamatan Tumpaan Pdt.Femy Kewo,S.Th dan di lanjutkan dengan pembacaan SK Bupati Minahasa selatan oleh Jyuddy samali,S.Sos Kasie pelayanan umum Kecamatan Tumpaan.

Setelah di bacakannya SK Bupati, Langsung masuk dalam penandatanganan berita acara Yang di saksikan langsung oleh Assisten 1 Bidang Pemerintahan Frangky T.Tangkere,SP,M.Si Bersama Forkompimcam beserta semua yang hadir dalam acara tersebut.

Camat Tumpaan Terry J.Lolowang,SE dalam sambutanya berterima kasih kepada Bupati Frangky Donny Wongkar,SH dan Wakil Bupati Petra Yani Rembang,M.Th yang telah memberikan kepercayaan serta mandat untuk memimpin di kecamatan tumpaan, “saya mendukung penuh program-program pemerintah bahkan Visi dan Misi Kabupaten Minahasa selatan Maju Berkepribadian dan sejahtera”.

Baca Juga :  Danramil 03/Teluk pucung Hadiri Acara Pembagian Sembako Di Universitas Bina Nusantara

Lanjut Pak Camat meminta kepada seluruh Forkompimcam, Hukum tua beserta Pemerintah desa, Tokoh Agama, Tokoh masyarakat, kiranya dapat bersinergi dan menjadi super tim demi kemajuan Kecamatan Tumpaan yang Maju Berkepribadian dan Sejahtera. tutup Camat Tumpaan Terry J.Lolowang,SE

Frangky T.Tangkere,SP,M.Si Asisten 1 Bidang Pemerintahan mewakili Bupati Minahasa Selatan Frangky Donny Wongkar,SH dalam sambutannya, Kiranya apa yang di percayakan boleh bekerja dengan penuh tanggung jawab dan selalu berkoordinasi kepada seluruh pemerintahan yang terkait. “Jadilah Super Tim jangan Jadi superman karna semua kerja harus bersinergi dan saling membantu satu sama yang lain”. jelas Tangkere.

Baca Juga :  Terdakwa Kasus Pembongkaran Rumah Mewah Di Kedoya Divonis Masing-Masing 4 Tahun Dan 1 Tahun Penjara

Ucapan terima kasih sekaligus doa tutup di sampaikan oleh pejabat hukum tua desa tangkunei Cherly Tuwo,S.Pd, Saya mewakili Pemerintah Kecamatan Tumpaan Berterima kasih kepada Bapak Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Minsel yang di wakili oleh Bapak Frangky T.Tangkere,SP,M.Si yang telah menghadiri acara Serah Terima jabatan Camat Tumpaan ini

Kami juga berterima kasih buat pemerintah desa Tumpaan 1 yang telah membantu akan jalannya acara serta menyediakan tempat untuk pelaksanaan acara ini, bahkan kesemua yang hadir dan terundang kami sampaikan banyak terima kasih. tutup Tuwo.

Hadir dalam acara ini Frangky T.Tangkere,SP,M.Si Asisten 1Bidang pemerintahan, Forkompimcam, Hukum Tua yang ada di kecamatan Tumpaan, Beserta Pemerintah Desa Tumpaan 1.

(Hendrik Mononimbar)

Syarip H

Berita ini 84 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Nusantara

Danramil 04/KS Merangkul Anak 12 Tahun Agar Vaksin di Kepulauan Seribu

Headline

Kasad Apresiasi Gerak Cepat Penangkapan Pembunuh Sadis Babinsa dan Istri di Papua

Nusantara

Pengamanan Arus Balik Mudik H+5 Lebaran, Koramil 06/Cakung Bersama Tiga Pilar Amankan Terbus Pulogebang

Nusantara

Pemdes Temboan kecamatan Maesaan Salurkan BLT-DD Bulan Juni Juli Agustus ke 83 KPM

Daerah

Bongkar Cantik dan Benner Segel Dipasang dalam Bangunan, Dua Bangunan segera Dibongkar Paksa Penulis Redaksi – November 10, 2021036

Nusantara

Dengan Semangat Hari Lahir Pancasila, Koramil-01/Koja Bersama Warga Gelar Karbak

Nusantara

Kolaborasi Koramil 04/Pulogadung Dengan Lurah Tingkatkan Pencapaian Herd Immunity

Nusantara

Pangdivif 2 Kostrad Laksanakan Laporan Korps Kenaikan Pangkat di Mabesad Jakarta