RajaBackLink.com

Home / Headline

Kamis, 7 Oktober 2021 - 17:07 WIB

Klarifikasi Klinik Ibuku Terkait Berita Hoax Yang Beredar Di Medsos

Bagas - Penulis Berita

Jakarta – Presiden Direktur dari Klinik Ibuku, Kash Topan membantah adanya berita terkait dugaan hasil swab test yang dikeluarkan pihaknya tidak resmi dan tidak akurat di media sosial.

Kash menyatakan bahwa seluruh hasil tes Covid-19 di Klinik Ibuku resmi dan diawasi oleh Kementrian Kesehatan. Pihaknya menduga adanya upaya provokasi untuk menjatuhkan reputasi Klinik Ibuku yang sudah dibangun secara baik dalam dunia kesehatan Indonesia.

Baca Juga :  Belajar dari Banjir Bandang, Danrem 162/WB Ajak Masyarakat Jaga Ekositem Lingkungan

“Saya selaku Presiden Direktur dari Klinik Ibuku Indonesia mengecam keras adanya berita hoax yang dirancang oleh pihak-pihak tertentu untuk menjatuhkan nama baik Klinik Ibuku yang sudah kami bangun dengan baik.” Ujar Kash Topan dalam keterangan tertulis

Diketahui bahwa Klinik Ibuku sudah menunjuk Kuasa Hukum untuk melakukan tindakan hukum terhadap pihak-pihak yang merugikan reputasi Klinik Kesehatan tersebut.

Baca Juga :  Tumpahan Minyak Bio Solar Cemari Pinggiran Pantai Hagu

Natalia Rusli selaku kuasa hukum dari Klinik Ibuku menghimbau masyarakat agar tidak mudah termakan dengan berita misinformasi yang sangat mudah dibuat dan disebarkan di berbagai platform media sosial.

“Saya sebagai kuasa hukum dari Klinik Ibuku akan melakukan langkah hukum terhadap pihak yang merugikan dan mencemarkan nama baik dan reputasi Klinik Ibuku Indonesia.” Tutup Natalia Rusli

Berita ini 621 kali dibaca

Share :

Baca Juga

BREAKING NEWS : Bendahara Desa Petanang di Tetap Sebagai Tersangka Korupsi APBDes

Berita Sumatera

BREAKING NEWS : Bendahara Desa Petanang di Tetap Sebagai Tersangka Korupsi APBDes
Kapolsek Bajeng Gelar Lepas Sambut, AKP Masjaya Disambut Hangat Warga

Headline

Kapolsek Bajeng Gelar Lepas Sambut, AKP Masjaya Disambut Hangat Warga
Event Piala Dunia 2022, Ini Imbauan Kapolres Aceh Timur

Headline

Event Piala Dunia 2022, Ini Imbauan Kapolres Aceh Timur
Melalui Giat Cooling System, Bhabinkamtibmas Polsek Marbo Ajak Warga Ciptakan Situasi Aman Jelang Pemilu

Headline

Melalui Giat Cooling System, Bhabinkamtibmas Polsek Marbo Ajak Warga Ciptakan Situasi Aman Jelang Pemilu
Kapolres Takalar Pimpin Pemeriksaan Senpi Anggota Polres dan Polsek Jajaran

Headline

Kapolres Takalar Pimpin Pemeriksaan Senpi Anggota Polres dan Polsek Jajaran
Tole – Apong, Duet Sipil dan Eks Kombatan GAM Untuk Aceh Timur Lebih Baik

Aceh

Tole – Apong, Duet Sipil dan Eks Kombatan GAM Untuk Aceh Timur Lebih Baik
Lapor Komandan !!! Penambangan Pasir Menggunakan Alat Berat Excavator di Dusun Tumpuk Ponorogo Makin Marak

Headline

Lapor Komandan !!! Penambangan Pasir Menggunakan Alat Berat Excavator di Dusun Tumpuk Ponorogo Makin Marak
Ini Nomor Pengaduan Lalu Lintas Satlantas Polres Kediri Kota, Catat !

Daerah

Ini Nomor Pengaduan Lalu Lintas Satlantas Polres Kediri Kota, Catat !