RajaBackLink.com

Home / Headline

Minggu, 19 November 2023 - 05:30 WIB

Patroli Cipta Kondisi TNI-POLRI Takalar Dalam Rangka Harkamtibmas Jelang Pemilu 2024

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM //TAKALAR, Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban menjelang pelaksanaan Pemilu tahun 2024, Personel Polres Takalar bersama unsur TNI Kodim 1426/Takalar dan Sub Den POM Takalar melaksanakan patroli Cipta Kondisi, untuk menjaga dan memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas), Sabtu malam (18/11/2023).

 

Patroli Cipta Kondisi ini dipimpin langsung Kasatgas Preventif Ops Mantap Brata yang juga adalah Kasat Samapta Polres Takalar AKP H. Basri. Sasarannya obyek vital ( obvit ), antara lain, kantor Bawaslu , kantor KPU Takalar, gudang logistik KPU, dan taman kita Kecamatan Pattallassang.

Baca Juga :  SPBU 64.78612 Simpang Tugu BI Sintang Merayakan HUT Pertamina Ke - 64 Tahun Operator Pelayanan Konsumen Gunakan Pakaian Adat Dayak Dan Kebaya

“Kegiatan ini kita lakukan guna menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif, menjelang Pemilu 2024 nanti”, ujar AKP H. Basri.

Baca Juga :  Oknum Kades Mekarwangi Majalengka Lempar Opini Hoax Soal Insiden Persekusi Wartawan

 

Dijelaskan Perwira kelahiran Takalar ini, dalam pelaksanaan Patroli para personel menyampaikan pesan Kamtibmas kepada masyarakat agar bersama-sama menjaga kondusifitas Kamtibmas dalam wilayah hukum Polres Takalar di masa tahapan pesta demokrasi.

” Ayo kita bersama sama menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif,” ujar mantan Kasi Humas Polres Takalar ini.

Berita ini 61 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Pangdam XIV/Hsn Melaksanakan PAM VVIP Rangkaian Kegiatan Kunker Wapres RI di Kendari

Headline

Pangdam XIV/Hsn Melaksanakan PAM VVIP Rangkaian Kegiatan Kunker Wapres RI di Kendari
Sekda Aceh Timur Lantik Pejabat Eselon III dan IV

Aceh

Sekda Aceh Timur Lantik Pejabat Eselon III dan IV
Zulfadli Oyong Tinjau Ke Lokasi Hasil Panen Warga KTM Terancam Busuk

Headline

Zulfadli Oyong Tinjau Ke Lokasi Hasil Panen Warga KTM Terancam Busuk
Pangdivif 2 Kostrad Melaksanakan Kunjungan Kerja Ke Batalyon Perbekalan Dan Angkutan 2 Kostrad

Headline

Pangdivif 2 Kostrad Melaksanakan Kunjungan Kerja Ke Batalyon Perbekalan Dan Angkutan 2 Kostrad
Pelantikan Ormas Gerakan Asli Serasan Sekundang (Gass) dihadiri langsung oleh ketua DPRD Sumsel H.Giri Ramadhan, Rabu malam (8/6/2022).

Headline

Pelantikan Ormas Gerakan Asli Serasan Sekundang (Gass) dihadiri langsung oleh ketua DPRD Sumsel H.Giri Ramadhan, Rabu malam (8/6/2022).
Hanya Satu Cabang Berizin, DPRD Makassar Desak Tindakan Tegas Terkait Mie Gacoan

Headline

Hanya Satu Cabang Berizin, DPRD Makassar Desak Tindakan Tegas Terkait Mie Gacoan
Pangdam Hasanuddin dan Kapolda Sulsel Pantau Aksi Unras Mahasiswa Melalui CCTV*

Headline

Pangdam Hasanuddin dan Kapolda Sulsel Pantau Aksi Unras Mahasiswa Melalui CCTV*

Headline

*Biro SDM Polda Sulsel Ciptakan 13 Aplikasi Pelayanan Online*