RajaBackLink.com

Home / Daerah

Sabtu, 30 Oktober 2021 - 07:42 WIB

Pemdes Tumaluntung Satu Salurkan BLT-DD Bulan September dan Oktober Kepada 32 KPM

Redaksi - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com | Minsel – Bertempat Di Balai Pertemuan Umum (BPU) Desa Tumaluntung Satu Kecamatan Tareran pada Jumat (29/10-2021) Pemerintah Desa (Pemdes) Salurkan Bantuan Langsung Tunai-Dana Desa (BLT-DD) kepada 32 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dengan disiplin protokol kesehatan

Kegiatan ini, selain di hadiri seluruh Perangkat Desa dan penerima bantuan, hadir juga Pemerintah Kecamatan Tareran, Camat Hizkia Kondoj,S.Sos, Wakil Ketua Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Julius Mandey menyaksikan langsung kegiatan ini, yang di laksanakan dengan disiplin protokol kesehatan.

Baca Juga :  Pengajuan Restorative Justice (RJ) Tim Advokasi BBHAR PDIP Diterima Kejari Muara Enim

Hizkia Kondoj,S.Sos selaku Camat Tareran mengatakan, kiranya bantuan yang bersumber dari pemerintah, dapat di pergunakan dengan sebaik-baiknya serta saya selalu menghimbau kepada seluruh masyarakat yang ada di kecamatan tareran yang belum di Vaksin, agar segera di Vaksin untuk menunjang program pemerintah. Tuturnya

Pemdes Tumaluntung Satu melalui Pejabat Hukum Tua Arther H.Mokalu mengatakan penyaluran BLT-DD ini sebagai bentuk pertanggungjawaban Pemerintah Desa dalam pengelolaan dan penggunaan Dana Desa secara transparan sebagaimana amanat Regulasi Surat Edaran Nomor 8 Tahun 2020 Tentang Desa Tanggap Covid dan Penegasan Padat Karya Tunai Desa

Baca Juga :  FK-WM(Forum Komunikasi Wartawan Melawi) Kembali Melakukan Rapat Pemantapan Keberadaan Tahap 1(Satu)

Pemdes berharap dengan di realisasikan Dana Desa melalui pemberian bantuan ini, terwujud pemulihan dan peningkatan ekonomi masyarakat di tengah tantangan pandemi covid 19, menuju Tumaluntung Satu Maju,berkepribadian dan sejahtera, tutup Pejabat Hukum tua Tumaluntung satu Arther H.Mokalu

(Hendrik Mononimbar)

Berita ini 22 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Mengenal Sosok Wartawan menuju Kursi Dewan, Dari Partai PKS Dapil 1 Nomor urut 5 DPRK Aceh Timur.

Aceh

Mengenal Sosok Wartawan menuju Kursi Dewan, Dari Partai PKS Dapil 1 Nomor urut 5 DPRK Aceh Timur.
POPDA ACEH XVII 2024 : Road To Final’, 4 Team Optimis Cabor Sepak Bola

Aceh

POPDA ACEH XVII 2024 : Road To Final’, 4 Team Optimis Cabor Sepak Bola
ACEH TIMUR: BUPATI ROCKY TERIMA KUNJUNGAN DELEGASI USAID

Aceh

ACEH TIMUR: BUPATI ROCKY TERIMA KUNJUNGAN DELEGASI USAID
Cegah Penyebaran Covid-19, Dua Lokasi Akan di Sekat Besok di Aceh Timur

Aceh

Cegah Penyebaran Covid-19, Dua Lokasi Akan di Sekat Besok di Aceh Timur
Jajaran Polsek Menjalin Akan Bekerja Sama Dengan Warganya Dalam Pencegahan Antisipasi Karhutla

Daerah

Jajaran Polsek Menjalin Akan Bekerja Sama Dengan Warganya Dalam Pencegahan Antisipasi Karhutla
Humbar Janji Dari Anggota DPR-Ri Dari Partai PDIP Kepada Warga Dan. Ini Harapan Warga Lebak

Daerah

Humbar Janji Dari Anggota DPR-Ri Dari Partai PDIP Kepada Warga Dan. Ini Harapan Warga Lebak
Sinergitas Polres Mojokerto Kota Bersama TNI Dukung Pemerintah Tangani Stunting

Daerah

Sinergitas Polres Mojokerto Kota Bersama TNI Dukung Pemerintah Tangani Stunting
Pemdes Tumpaan Satu Laksanakan Pekerjaan Fisik Drainase Paving Stone dan Gorong-gorong

Daerah

Pemdes Tumpaan Satu Laksanakan Pekerjaan Fisik Drainase Paving Stone dan Gorong-gorong