RajaBackLink.com

Home / Headline

Rabu, 1 Desember 2021 - 17:16 WIB

Percepat Proses Vaksinasi, Kapolsubsektor Pattallassang Tinjau 4 Lokasi Vaksin

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM//GOWA, Kapolsubsektor Pattallasang Polres Gowa Iptu Abdul Rasyid, SH monitoring pelaksanaan pemberian Vaksin Covid-19 yang digelar di 4 (empat) Desa diantaranya Di Desa Pattallassang, Desa Pallantikang, Desa Panaikang dan Desa Paccellekang, Kecamatan Pattalassang Kabupaten Gowa, Rabu (1/12).

Iptu Abdul Rasyid yang didampingi tiga pilar Kecamatan Pattallasang yang monitoring kegiatan vaksinasi tersebut mengatakan, Antusias dari warga untuk melaksanakan vaksinasi sangat tinggi, kegiatan itu bertujuan guna memutus mata rantai penyebaran Covid-19.

Baca Juga :  Wakapolres Gowa Tinjau Kegiatan Vaksin di Kantor Camat Somba Opu Gowa

 

Lanjutnya, Vaksin ini guna meningkatkan imunitas kekebalan tubuh agar terhindar dari Covid-19 dan percepatan laju vaksinasi di wilayah Kabupaten Gowa khsusunya di Pattallassang.

“Dalam pelaksanaannya kegiatan vaksinasi dari Puskesmas Pattallassang dan Paccelekang dilakukan secara protokol kesehatan. Untuk itu, kami mengimbau kepada masyarakat untuk tidak ragu dan khawatir terhadap vaksin Covid-19 ini,” ucapnya.

Baca Juga :  Puan Minta Ada Audit Sistem Pengamanan Kilang-Kilang Pertamina

 

Dirinya juga mengatakan, bahwa Kegiatan yang ada di wilayahnya diharapkan kepada personil Polsubsektor Pattallassang agar selalu monitor termasuk kegiatan vaksinasi, agar pelaksanaan kegiatan dapat berjalan lancar dan aman.

“Selain Bhabinkamtibmas kami juga menerjunkan personil lainya melaksanakan giat pengamanan jalanya vaksinasi tersebut juga dibantu oleh Babinsa, pemerintah kecamatan,” pungkasnya.

 

Humas Polres Gowa

Berita ini 100 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Rombongan Komunitas Yamaha Series MX Rolling City Kelilingi Kepulauan Selayar

Headline

Bhabinkamtibmas Kelurahan Pa’Bundukang Patroli Daerah Binaan, Ajak Pemuda Ciptakan Situasi Kamtibmas dan Pilkada Damai

Headline

Kisah Inspiratif: Buah Sabar “Bang Leman” Menabung Dengan “Celengan” Sampai Ketiga Anaknya Jadi Pengacara

Berita Sumatera

BREAKING NEWS : Terlibat Kasus korupsi Pemalsuan Dokumen Administrasi Direktur PT Sentosa Mulia Bahagia Ditetapkan Sebagai Tersangka

Headline

Operasi Yustisi di Pasar Tradisional, Polisi Jaring Puluhan Warga Langgar Prokes

Headline

Sinergitas Polsek Dan Pemerintah Setempat Dalam Kegiatan Serbuan Vaksin Bantu Kendalikan Covid-19

Headline

Aktivis HAM Aceh Dukung Kamaruddin Simanjuntak Jadi Ketua Komnas HAM Indonesia

Daerah

Ritaudin, S.E Anggota DPRD Provinsi Dapil Kalbar 7 Fraksi PAN Meminta Pemprov Untuk Segera Memperbaiki Akses Jalan Provinsi Kecamatan Sayan Menuju Kecamatan Tanah Pinoh (Kota Baru) Yang Rusak Parah