RajaBackLink.com

Home / Headline

Rabu, 18 Januari 2023 - 01:50 WIB

Personil Polsek Tanjung Agung, Sambangi Sekolah Taman Kanak-kanak Tunas Bangsa.

Dadang Hariansyah - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Muara Enim Sumatera Selatan – Personil Kepolisian Resor Muara Enim Sektor Tanjung Agung sambangi sekolah Taman Kanak-Kanak (TK) Tunas Bangsa.

Hal ini diungkapkan Kapolsek Tanjung Agung AKP M. Heri Irawan, S.E., kepada wartawan. Selasa, 17 Januari 2023 saat berada di Mapolsek Tanjung Agung.

Dijelaskan Heri, pelaksanaan kegiatan ini dilaksanakan pada pukul 09.00 WIB.

“Tujuannya untuk memberikan motivasi kepada anak-anak TK Tunas Bangsa desa Tanjung Baru Kecamatan Tanjung Agung Kabupaten Muara Enim”. Terangnya.

Penyuluhan program pembinaan ini dilaksanakan oleh Dua orang personil Polsek Tanjung Agung, yaitu AIPDA Hendriyadi selaku Pasi Kanit Binmas dan BRIPKA Hadi Prasetyo Bhabinkamtibmas Polsek Tanjung Agung.

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan dapat memberikan manfaat kepada anak-anak agar dapat mengenal lebih dekat POLRI. Cetusnya.

Penulis: Dadang Hariansyah.

Baca Juga :  Kapolres Takalar Pimpin Apel Pagi di Polsek MapsuĀ 

Editor: REDAKTUR SUMSELSumber: https://SRIWIJAYATODAY.COM

Berita ini 137 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Aceh Timur

Tim Asistensi Polda Aceh Cek Kesiapan Posko PPKM Mikro Di Aceh Timur

Aceh

Usai Shalat Ied Mantan Bupati Aceh Timur Gelar Halal Bihalal Bersama Anak Yatim dan Warga Sekitar

Covid 19

Kerumunan Final Futsal Ilegal Kota Gorontalo Dibubarkan Paksa Oleh Polisi Dan Satpol

Headline

Jalan Santai HUT BUMN di Aceh Timur Menuai Kecewa Peserta

Headline

Tinjau Pabrik di Palembang, Kapolri Minta Produksi Minyak Curah Ditingkatkan

Headline

Kapolres Sambut Kunjungan Kerja Pejabat Lemdiklat Polri di Mapolres Takalar

Berita Polisi

Kasus Pencurian Motor di Way Kanan Lampung Korban Pilih Berdamai

Headline

Mengawali Tugas Pengamanan Unras Dengan Apel Pengecekan Serta Arahan Dari Ka Pam Obyek