RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Selasa, 11 Mei 2021 - 13:42 WIB

PPKM Skala Mikro Belum Di Cabut, Babinsa Margahayu Bersama Tiga Pilar Terus Ingatkan Warga Untuk Patuhi Protokol Kesehatan

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Kodam Jaya, Kota Bekasi – pemberlakukan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) belum dicabut, dan protokol kesehatan (protokes) Covid-19 tetap harus dijalankan di semua tempat, salah satunya di pasar. Hal ini pula yang dilakukan Anggota Koramil 03/Teluk Pucung Kodim 0507/Bekasi Sertu Isa dan Sertu Wito melaksanakan pengawasan protokol kesehatan (protokes) kepada pedagang di Pasar kampung Jl.Turi V No.2020 Perumahan Margahayu Rt.03/Rw.17 Kel. Margahayu Kec. Bekasi timur Kota bekasi. Selasa (11/05/2021).

Baca Juga :  Ini Salah Satu, Dari Sekian Banyak Jembatan Lapuk Di Aceh Timur

Danramil 03/Teluk Pucung, Kapten Inf Tomi Abdullah menjelaskan, babinsa di wilayah Koramil 03/Teluk Pucung bersama tiga pilar melakukan Pengawasan Protokol Covid 19. Pengawasan protokol kesehatan yang dipusatkan di Pasar kampung Perumahan Margahayu.

Baca Juga :  Ziarah Dalam Rangka HUT Ke-63 Yonif Para Raider 328 Kostrad

“Babinsa Margahayu bersama Tiga Pilar terus lakukan pengawasan protokol kesehatan sebagai bentuk pendisiplinan aturan Covid-19,” jelasnya.

Dalam pengawasan protokes mengingatkan para pedagang dan pembeli untuk selalu menggunakan masker, sarung tangan, mencuci tangan sebelum dan sesudah kegiatan dan selalu menjaga jarak. Ungkap Danramil.

Syarip H/red

(sumber kodim 0507/Bekasi)

Berita ini 24 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Berita Sumatera

Wujud Peduli Sesama, Kapolres Batu Bara AKBP Jose D.C. Fernandes, S.I.K Berbagi Takjil dan Sembako Kepada Abang Becak

Nusantara

Menjaga Kondusifitas Wilayah, Personil Siaga Kodim 0507/Bekasi Lakukan Patroli

Nusantara

Koramil 07/Cipayung Dan Puskesmas, Gelar Vaksinasi di Ponpes Minhajurrosyidin Lubang buaya Selama 3 Hari

Nusantara

Pangdivif 2 Kostrad Pimpin Upacara Purna Tugas Satgas Tindak Madago Raya Yonif Para Raider 502 Kostrad

Nusantara

Apel Patroli Gabungan Kodim 0507/Bekasi, Polres Metro Bekasi Kota dan Sat Pol PP Dalam Rangka PPKM

Nusantara

Peringati HUT Ke-76 TNI, Yonarmed 11 Kostrad Donorkan Darah

Nusantara

Aksi Nyata Satgas Pamtas Yonarhanud 16 Kostrad di Hari Lingkungan Hidup Sedunia

Nusantara

RKB SMP Peunaron Tak Layak Lagi, Kepsek Mohon Ke Pemkab Aceh Timur Bangun Gedung Baru