RajaBackLink.com

Home / Headline

Sabtu, 26 Agustus 2023 - 15:48 WIB

Rakernas DPN Peradi Dimulai, Pangdam XIV/Hsn Harap Dapat Pererat Silaturahmi dan Komunikasi* 

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com // Makassar – Kepala Kelompok Staf Ahli (Kapoksahli) Pangdam XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Heri Sutrisma, S.H., M.A., mewakili Pangdam, menghadiri Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Dewan Pimpinan Nasional (DPN) Perhimpunan Advokat Indonesia (Peradi), bertempat di Hotel Claro, Kota Makassar. Jumat (25/08/2023).

Di tahun ini, Kota Makassar terpilih menjadi lokasi Rakernas Peradi, yang akan berlangsung mulai tanggal 25 hingga 27 Agustus 2023, diikuti lebih dari 700 peserta dari 172 Dewan Perwakilan Cabang (DPC) lainnya yang tersebar di seluruh Indonesia.

Baca Juga :  Cek Kondisi Ternak Warga, Kapolsek Meurah Mulia : Masih Aman dan Layak Dikonsumsi

Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, S.I..P., S.Sos., M.Tr (Han)., yang dibacakan oleh Kapoksahli Pangdam, menyampaikan apresiasi atas digelarnya Rakernas ini, karena menurutnya kegiatan ini dapat mempererat silaturahmi dan komunikasi, juga sebagai ajang untuk mengevaluasi hasil Proker yang telah berjalan serta merencanakan Proker yang akan datang.

Baca Juga :  Dandim 0103/Aceh Utara Pimpin Apel Pengecekan Pasca Cuti Lebaran

“Melalui kegiatan seperti ini, dapat menjadi wahana untuk lebih menyatukan visi dan misi organisasi Peradi guna meningkatkan kualitas, kuantitas serta menunjukkan eksistensi sebagai pelopor keadilan”, Ungkapnya.

Pangdam berharap melalui momentum kegiatan ini, dapat semakin memperkuat komitmen para Advokat dalam menegakkan keadilan, serta dapat mewujudnya prinsip-prinsip negara hukum.

 

Berita ini 86 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Sertu Muslim Ajak Warga Gunakan Masker Cegah Covid Selama Pandemi

Headline

Sertu Muslim Ajak Warga Gunakan Masker Cegah Covid Selama Pandemi
GAWAT DARURAT NEGERI DUKUNKRASI

Headline

GAWAT DARURAT NEGERI DUKUNKRASI

Headline

Alamsyah SH Ketua PERADI Deli Serdang Santuni Anak Yatim Piatu
Pengukuhan Pengurus Camba Scooter Solidarity (CSS) Di Hadiri Sekitar 30 an Member Beserta Keluarga

Headline

Pengukuhan Pengurus Camba Scooter Solidarity (CSS) Di Hadiri Sekitar 30 an Member Beserta Keluarga
Polres Takalar Tingkatkan Patroli Preventif untuk Jaga Situasi Aman dan Kondusif Menjelang Pilkada

Headline

Polres Takalar Tingkatkan Patroli Preventif untuk Jaga Situasi Aman dan Kondusif Menjelang Pilkada
TNI-Polri Berikan Pengamanan Ibadah Perayaan Natal Jemaat Oikumenei Di Gereja GKSS Kompleks Hasanuddin Gowa

Headline

TNI-Polri Berikan Pengamanan Ibadah Perayaan Natal Jemaat Oikumenei Di Gereja GKSS Kompleks Hasanuddin Gowa
Kapolda Sulsel Sampaikan Rilis Akhir Tahun 2023

Headline

Kapolda Sulsel Sampaikan Rilis Akhir Tahun 2023
Abrasi Landa Pesisir Timur Aceh, di Aceh Timur Hancurkan Satu Rumah Warga

Aceh

Abrasi Landa Pesisir Timur Aceh, di Aceh Timur Hancurkan Satu Rumah Warga