RajaBackLink.com

Home / Berita Sumatera

Jumat, 1 Oktober 2021 - 08:15 WIB

Tinjauan Lapangan Kepala Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Atas Pekerjaan BSPS diwilayah kabupaten musirawas utara Tahun 2021

Muammar Khadafi.ST - Penulis Berita

Sriwijayatoday. Com , Musirawas Utara. Kadis Perkim Kab. Muratara melakukan tinjauan lapangan pada kegiatan Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya(BSPS) guna untuk memastikan Rumah penerima bantuan BSPS, pekerjaan nya terlaksana dengan baik.

H. Alfirmansyah yang akrab di sapa Apek Sebagai Kadis Perkim Kab. Musirawas utara menerangkan dalam tinjauan nya kelapangan kepada masyarakat Penerima Bantuan BSPS, beberapa persyaratan wajib untuk mendapatkan bantuan sasaran nya adalah Masyarakat yang berpenghasilan rendah dan memiliki rumah yang sudah tidak layak huni dilihat dari unsur Keselamatan, Kenyamanan,serta Kesehatan Penghuni Rumah itu Sendiri.

Baca Juga :  Badan Kesbangpol Aceh Gelar Sosialisasi Pembauran Kebangsaan di Aceh Timur

Selain dari pada itu H. Alfirmansyah(apek karim) juga menyampaikan untuk mendapatkan bantuan BSPS penerima nya harus Mempunyai kartu Tanda Penduduk (KTP) elektronik, dan Kartu Keluarga (KK) Musirawas Utara .

harapan masyarakat yang di jumpai Awak media Sriwijayatoday. Com berharap Program BSPS ini dapat berkelanjutan agar dampak baik dari Program ini dapat di rasakan bagi semua masyarakat yang berpenghasilan rendah di Kabupaten Musirawas Utara.

Baca Juga :  Kapolres Aceh Timur Berikan Penghargaan Kepada Forkopimcam Peureulak Atas Capaian Vaksinasi Tertinggi

 

H. Alfirmansyah sebagai Kepala dinas Perkim juga menghimbau kepada seluruh kepala desa yang berada di Kabupaten Musirawas Utara untuk menyerahkan dan memperbaharui Validasi data rumah Tidak Layak Huni (RTLH) Tahun 2021 Masing – masing desa ke dinas Perkim Guna di tindak lanjuti ke kementrian sebagai calon penerima BSPS.

Berita ini 93 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Aceh

Bupati kunjungi Desa Seulemak pantau penanganan bajir di Birem Bayeun

Berita Sumatera

Ketua LSM GARKI Sumsel, Minta PJ Bupati Muara Enim Evaluasi Kinerja Lurah Gelumbang

Berita Sumatera

Dandim 0402/OKI, ajak Insan Pers bersama LSM jalin Kebersamaan dan sukseskan TMMD ke-115.

Berita Sumatera

HM. Dja’far Shodiq Ambil Formulir DPD Golkar dan PDI Perjuangan OKI

Berita Sumatera

Wujud Perduli Sesama, Kapolsek Percut Seituan Berikan Sembako Kepada Warga Kurang Mampu

Berita Sumatera

Komunitas Aktivis Muara Enim Gelar Acara Potong Tumpeng

Berita Sumatera

Tidak terbukti dugaan Oknum Jaksa Asahan Minta Uang, Terpidana dan keluarganya membantahnya

Berita Sumatera

Ketua DPRD Kabupaten OKI.”Ikut Memeriahkan HUT Ke 10 Ikatan Wartawan Online (IWO) dan HUT RI Ke 77.