RajaBackLink.com

Home / Aceh / Aceh Timur / Headline

Rabu, 11 Januari 2023 - 18:34 WIB

HUT Satpam Ke-42, Polres Aceh Timur dan Puluhan Satpam Serahkan Bantuan ke Panti Asuhan

Saiful Amri - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com | Aceh Timur Memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Satuan Pengamanan (Satpam) ke-42 tahun 2022, Polres Aceh Timur dan sejumlah anggota Satpam menggelar Bakti Sosial dengan menyambangi Panti Asuhan Raudhatul Amal di Desa Gampong Baro, Kecamatan Idi Rayeuk, Kabupaten Aceh Timur. Rabu, (11/01/2023).

Bakti Sosial dipimpin Kasat Binmas Polres Aceh Timur AKP Muhammad Daud bersama perwakilan perusahaan pengguna jasa Satpam dan sejumlah Satpam yang betugas di sejumlah perusahaan di Kabupaten Aceh Timur.

Baca Juga :  Wujud Kepedulian, Kapolres Takalar Melayat Kerumah Orangtua Anggotanya Yang Meninggal Dunia

Pada kegiatan tersebut, Polres Aceh Timur dan Satpam juga memberikan bantuan berupa paket sembako, di antaranya terdiri dari beras, telur, gula, dan minyak goreng.

Kasat Binmas, mengatakan, Bhakti Sosial ini sebagai wujud kepedulian keluarga besar Polres AcehTimur dan Satpam kepada sesama utamanya anak-anak panti asuhan.

“Menyambut HUT Satpam ke 42 ini disemarakkan dengan melaksanakan kegiatan-kegiatan sosial untuk membantu kepada sesama” ungkap Kasat Binmas.

Sementara itu, Pimpinan Panti Asuhan Raudhatul Amal Abdul Hakim bersama anak-anak panti menyampaikan ucapan terimakasih kepada Polres Aceh Timur dan Satpam atas kunjungan dan silaturahmi serta bantuan yang diberikan, juga kami mengucapkan selamat Ulang Tahun Satpam Ke-42 semoga Polres Aceh Timur dan Satpam ke depannya semakin jaya.” Ungkap Abdul Hakim.

Baca Juga :  Petugas Registrasi Gampong (PRG) Harus Miliki Ilmu Pengetahuan Agar Dapat Memahami Tugas

Diketahui, Lembaga Satuan Pengamanan dibentuk sejak 30 Desember 1980, yang merupakan bentuk pengamanan swakarsa yang bertugas membantu Polri dalam bidang penyelenggaraan keamanan dan ketertiban masyarakat, terbatas pada lingkungan kerjanya.***

Berita ini 37 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Bupati Way Kanan Beri Hadiah Umroh Kepada Santri 22 Oktober 2024
Kasus Korupsi ADG Gampong Matang Jrok Mulai di Sidangkan di Pengadilan Tipikor Banda Aceh

Headline

Kasus Korupsi ADG Gampong Matang Jrok Mulai di Sidangkan di Pengadilan Tipikor Banda Aceh
Praktek Penambangan Batubara Ilegal Di Lingkungan Kabupaten Muara Enim Semakin Menjamur

Headline

Praktek Penambangan Batubara Ilegal Di Lingkungan Kabupaten Muara Enim Semakin Menjamur
Tips Cegah Kemacetan Arus Lalu Lintas Ala IPDA Ari: Baca selengkapnya disini!

Berita Polisi

Tips Cegah Kemacetan Arus Lalu Lintas Ala IPDA Ari: Baca selengkapnya disini!
Idul Adha 1443 H, Kapolres Gowa Serahkan Daging Kurban Kepada Masyarakat 

Headline

Idul Adha 1443 H, Kapolres Gowa Serahkan Daging Kurban Kepada Masyarakat 
Ngerihhh….. Hanya Di Kota Bekasi Selama Bulan Puasa Tempat Hiburan Malam Dan SPA Buka

Headline

Ngerihhh….. Hanya Di Kota Bekasi Selama Bulan Puasa Tempat Hiburan Malam Dan SPA Buka
Polri Siapkan Upaya Mitigasi Cegah Penyebaran PMK Hewan Ternak

Headline

Polri Siapkan Upaya Mitigasi Cegah Penyebaran PMK Hewan Ternak
Serobot Lahan Masyarakat Merapi. PTBA Diminta Pertanggung Jawaban

Headline

Serobot Lahan Masyarakat Merapi. PTBA Diminta Pertanggung Jawaban